Iklan

Pertanyaan

Buatlah naskah drama pendek yang menggambarkan contoh penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat!

Buatlah naskah drama pendek yang menggambarkan contoh penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

42

:

03

Klaim

Iklan

K. Khoirunnisa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

penjelasan di atas merupakan kerangka naskah dramapenerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat.

penjelasan di atas merupakan kerangka naskah drama penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat.space 

Pembahasan

Naskah drama merupakan sebuah teks yang menggambarkan kehidupan dan watak manusia melalui tingkah lalu (akting) yang dipentaskan. Sebelum membuatnaskah drama, kita perlu memperhatikan unsur-unsur drama, yakni: Alur Rangkaian peristiwa dan konflik yang akan terjadi. Penokohan Penokohan dalam drama mencakup nama tokoh, jenis kelamin, watak serta lingkungan sosialnya. Latar Latar merupakan keterangan tempat, waktu dan suasana dalam drama. Pemilihan latar perlu disesuaikan dengan jalannya cerita, agar penonton lebih memahami alur cerita. Di bawah ini akan disajikan kerangka naskah drama pendek bertema penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat. Tema : Penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat. Judul : Maaf Tokoh dan penokohan : - Daniel (tegas, pengertian, setia kawan) - Kathleen (tidak tegas) - Elis (pemarah) Alur : - Pengenalan : Dimulai dari munculnya tokoh Elis yang merencanakan kegiatan bersama antara mereka. - Pertikaian : Ketika salah satu dari mereka, Kathleen tiba-tiba mengurungkan niatnya untuk mengikuti acara itu. - Klimaks: Kathleen dan Elis beradu argumen tentang pentingnya acara itu untuk mereka dan Elis merasa urusan Kathleen masih bisa ditunda/dikerjakan orang lain. - Penyelesaian : Daniel melerai mereka dan memunculkan ide baru untuk jalan tengah. Dengan demikian, penjelasan di atas merupakan kerangka naskah dramapenerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat.

Naskah drama merupakan sebuah teks yang menggambarkan kehidupan dan watak manusia melalui tingkah lalu (akting) yang dipentaskan.

Sebelum membuat naskah drama, kita perlu memperhatikan unsur-unsur drama, yakni:

  1. Alur
    Rangkaian peristiwa dan konflik yang akan terjadi.
  2. Penokohan
    Penokohan dalam drama mencakup nama tokoh, jenis kelamin, watak serta lingkungan sosialnya.
  3. Latar
    Latar merupakan keterangan tempat, waktu dan suasana dalam drama. Pemilihan latar perlu disesuaikan dengan jalannya cerita, agar penonton lebih memahami alur cerita.

Di bawah ini akan disajikan kerangka naskah drama pendek bertema penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat.

  1. Tema: Penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat.
  2. Judul: Maaf
  3. Tokoh dan penokohan:
    - Daniel (tegas, pengertian, setia kawan) 
    - Kathleen (tidak tegas)
    - Elis (pemarah)
  4. Alur:
    - Pengenalan: Dimulai dari munculnya tokoh Elis yang merencanakan kegiatan bersama antara mereka. 
    - Pertikaian: Ketika salah satu dari mereka, Kathleen tiba-tiba mengurungkan niatnya untuk mengikuti acara itu.
    - Klimaks: Kathleen dan Elis beradu argumen tentang pentingnya acara itu untuk mereka dan Elis merasa urusan Kathleen masih bisa ditunda/dikerjakan orang lain.
    - Penyelesaian: Daniel melerai mereka dan memunculkan ide baru untuk jalan tengah.

Dengan demikian, penjelasan di atas merupakan kerangka naskah drama penerapan sikap toleransi di lingkungan keluarga atau di lingkungan masyarakat.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Keyza Nanda

Bantu banget

Naomi

Makasih ❤️

Vita Febriyanti

Makasih ❤️

Husnul Khotimah. R

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah suatu teks drama satu episode dengan tema pendidikan!

2

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia