Iklan

Pertanyaan

Bola bermassa 1 , 5 kg ditembakkan dengan kecepatan awal 20 , 0 m / s pada sudut elevasi 34 , 0 ∘ . Tenaga kinetik bola itu pada saat berada di ketinggian maksimum adalah ....

Bola bermassa ditembakkan dengan kecepatan awal pada sudut elevasi . Tenaga kinetik bola itu pada saat berada di ketinggian maksimum adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

34

:

44

Iklan

I. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Telkom University

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tenaga kinetik bola itu pada saat berada di ketinggian maksimum adalah 206,2 J.

tenaga kinetik bola itu pada saat berada di ketinggian maksimum adalah 206,2 J.

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah A. Diketahui: m v 0 ​ α ​ = = = ​ 1 , 5 kg 20 m / s 3 4 ∘ ​ Ditanya: Ek bola saat h ma x ​ ? Penyelesaian: Energi kinetik adalah energi yang disebabkan oleh gerak suatu benda yang memiliki massa/berat. Sehingga, semua benda yang bergerak dengan kecepatan tertentu memiliki energi kinetik, sedangkan semua benda yang diam tidak memiliki Energi kinetik. Untuk menghitungnya, kamu bisa menggunakan rumus ini: E k = 2 1 ​ ⋅ m ⋅ v 2 Keterangan: E k = Energi Kinetik (J) m = massa (kg) v = kecepatan (m/s) Pertama hitung dahulu kecepatan. Kecepatansaat benda berada padaketinggian maksimum (titik puncak)dapat dicari dengan rumus berikut. v ​ = = = = ​ v 0 ​ ⋅ cos θ 20 ⋅ cos 3 4 ∘ ( 20 ) ( 0 , 829 ) 16 , 58 m / s ​ Masukkan nilai kecepatan yang diperoleh, sehingga soal dapat diselesaikan dengan rumus sebagai berikut. E k ​ = = = ​ 2 1 ​ ⋅ m ⋅ v 2 2 1 ​ ( 1 , 5 ) ( 16 , 58 ) 2 206 , 17 → 206 , 2 J ​ Dengan demikian tenaga kinetik bola itu pada saat berada di ketinggian maksimum adalah 206,2 J.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah A.

Diketahui:

Ditanya: Ek bola saat ?

Penyelesaian:

Energi kinetik adalah energi yang disebabkan oleh gerak suatu benda yang memiliki massa/berat. Sehingga, semua benda yang bergerak dengan kecepatan tertentu memiliki energi kinetik, sedangkan semua benda yang diam tidak memiliki Energi kinetik. Untuk menghitungnya, kamu bisa menggunakan rumus ini:

Keterangan:

Energi Kinetik (J)

 massa (kg)

  kecepatan (m/s)

Pertama hitung dahulu kecepatan. Kecepatan saat benda berada pada ketinggian maksimum (titik puncak) dapat dicari dengan rumus berikut.

Masukkan nilai kecepatan yang diperoleh, sehingga soal dapat diselesaikan dengan rumus sebagai berikut.

Dengan demikian tenaga kinetik bola itu pada saat berada di ketinggian maksimum adalah 206,2 J.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Widyaloka

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!