Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bioteknologi untuk mentransfer gen anti hama pada tanaman tembakau dapat memanfaatkan aktivitas mikroorganisme ....

Bioteknologi untuk mentransfer gen anti hama pada tanaman tembakau dapat memanfaatkan aktivitas mikroorganisme .... 

  1. Propionibacterium 

  2. Lactobacillus casei 

  3. Bacillus thuringiensis 

  4. Acetobacter xylinum 

  5. Rhizopus oryzae 

Iklan

M. Mulyaningsih

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Tanaman transgenik seperti tanaman anti hama merupakan salah satu produk bioteknologi yang dihasilkan melalui teknik rekayasa genetika. Pembentukan tanaman anti hama ini dapat dilakukan dengan memanfaatkan Bacillus thuringiensis yang merupakan bakteri yang memiliki gen kristal yang akan aktif jika berada di dalam lambung larva hama sehingga hama tersebut akan mati karena gen kristal tersebut memiliki kemampuan untuk menghancurkan organ pencernaan hama. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C .

Tanaman transgenik seperti tanaman anti hama merupakan salah satu produk bioteknologi yang dihasilkan melalui teknik rekayasa genetika. Pembentukan tanaman anti hama ini dapat dilakukan dengan memanfaatkan Bacillus thuringiensis yang merupakan bakteri yang memiliki gen kristal yang akan aktif jika berada di dalam lambung larva hama sehingga hama tersebut akan mati karena gen kristal tersebut memiliki kemampuan untuk menghancurkan organ pencernaan hama. 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

215

keycia bugerom

Makasih ❤️

alikaa

Makasih ❤️

Sampurna 8A

Mudah dimengerti

Qυєєи ɢαмιиɢ

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Enzim yang dapat digunakan untuk menyambung dua untai DNA pada rekayasa genetik adalah ….

18

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia