Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bila perbesaran sebuah cermincembung setengah kali dan jarak titik fokus cermin f = 20 cm, maka jarak benda dari permukaan cermin adalah ....

Bila perbesaran sebuah cermin cembung setengah kali dan jarak titik fokus cermin f = 20 cm, maka jarak benda dari permukaan cermin adalah .... space

  1. 15 cm space

  2. 20 cm space

  3. 30 cm space

  4. 40 cm space

Iklan

U. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah B.

jawabannya adalah B.space

Iklan

Pembahasan

Diketahui : M = 1/2kali f = 20cm Ditanyakan : s ... ? Penyelesaian : Rumus perbesaran bayangan cermin adalah sebagai berikut M = ∣ ∣ ​ s s ′ ​ ∣ ∣ ​ dimana M adalah perbesaran, s adalah jarak benda dan s' adalah jarak bayangan. Untuk cermin cembung, nilai s’ pada selalu bertanda negatif. Maka Jarak bayangan benda nya adalah M = s − s ′ ​ − s ′ = M × s − s ′ = 2 1 ​ × s s ′ = − 2 1 ​ s Untuk mencari jarak benda, kita gunakan persamaan umum cermin dan lensa sebagai berikut f 1 ​ = s 1 ​ + s ′ 1 ​ dimana f adalah jarak fokus cermin/lensa. Cermin cembung fokusnya negatif (-), maka Jarak bendanya adalah f 1 ​ − 20 1 ​ − 20 1 ​ − 20 1 ​ s ​ = = = = = ​ s 1 ​ + s ′ 1 ​ s 1 ​ + − 2 1 ​ s 1 ​ s 1 − 2 ​ s − 1 ​ 20 cm ​ Oleh karena itu, jawabannya adalah B.

Diketahui : 

M = 1/2 kali

f = 20 cm

Ditanyakan : s ... ?

Penyelesaian :

Rumus perbesaran bayangan cermin adalah sebagai berikut 

dimana M adalah perbesaran, s adalah jarak benda dan s' adalah jarak bayangan. Untuk cermin cembung, nilai s’ pada selalu bertanda negatif. Maka Jarak bayangan benda nya adalah 

Untuk mencari jarak benda, kita gunakan persamaan umum cermin dan lensa sebagai berikut

dimana f adalah jarak fokus cermin/lensa. Cermin cembung fokusnya negatif (-), maka Jarak bendanya adalah 

Oleh karena itu, jawabannya adalah B.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Nepi Indriyani

Makasih ❤️

Tanmeiwa keirani

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang pengendara motor melihatbayangan kendaraan di belakangnya 1/6 kali ukuran sebenarnya. Jika jarakpengemudi ke kendaraan yang dibelakangnya adalah 30 m, berartispion motor menggunakan cermindeng...

42

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia