Iklan

Pertanyaan

Berikut yang tidak berbentuk organisasi militer yaitu ....

Berikut yang tidak berbentuk organisasi militer yaitu

  1. CENTO

  2. NATO

  3. SEATO

  4. OPEC

  5. ANZUS

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

19

:

26

:

45

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Organisasi regional yang bergerak dibidang militer, antara lain: CENTO (Pakta Organisasi Timur Tengah atau METO) merupakan suatu persetujuan yang ditandatangani pada Februari 1955 antara Turki dan Irak. CENTO terbuka bagi tiap negara anggota dari Liga Arab atau negara mana pun yang ada hubungannya dengan keamanan dan perdamaian di Timur Tengah dan yang sepenuhnya diakui oleh keduabelah. NATO (Pakta Pertahanan Atlantik Utara) merupakan sebuah organisasi internasional untuk keamanan bersama yang didirikan berdasarkan Persetujuan Atlantik Utara. NATO ditandatangani di Washington, DC pada 4 April 1949. Bermarkas di Paris, Perancis dan dilatarbelakangi oleh keinginan mempertahankan dominasi Amerika Serikat dan sekutunya terhadap Uni Soviet. SEATO (Pakta Pertahanan Asia Tenggara) ditandatangani di Manila, Filipina, 8 September 1954. Organisasi ini didirikan untuk memblokade berkembangnya komunisme di kawasan Asia Tenggara. Anggota SEATO: Australia, Perancis, Selandia Baru, Pakistan, Philipina, Thailand, Inggris, dan Amerika Serikat. ANZUS, terbentuk atas inisiatif Menteri Luar Negeri Australia, Percy C. Spender. Pakta keamanan ini sebagai usaha untuk membuat kondisi politik yang stabil di kawasan Asia-Pasifik. Sedangkan, organisasi regional yang bergerak dibidang ekonomi, salah satunya: OPEC ( Organization of the Potreleum Exporting Countries ) merupakan organisasi internasional yang bergerak di bidang ekonomi, khususnya perdagangan minyak. OPEC didirikan oleh negara-negara penghasil minyak pada tahun 1960. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Organisasi regional yang bergerak dibidang militer, antara lain:

  1. CENTO (Pakta Organisasi Timur Tengah atau METO) merupakan suatu persetujuan yang ditandatangani pada Februari 1955 antara Turki dan Irak. CENTO terbuka bagi tiap negara anggota dari Liga Arab atau negara mana pun yang ada hubungannya dengan keamanan dan perdamaian di Timur Tengah dan yang sepenuhnya diakui oleh keduabelah. 
  2. NATO (Pakta Pertahanan Atlantik Utara) merupakan sebuah organisasi internasional untuk keamanan bersama yang didirikan berdasarkan Persetujuan Atlantik Utara. NATO ditandatangani di Washington, DC pada 4 April 1949. Bermarkas di Paris, Perancis dan dilatarbelakangi oleh keinginan mempertahankan dominasi Amerika Serikat dan sekutunya terhadap Uni Soviet.

  3. SEATO (Pakta Pertahanan Asia Tenggara) ditandatangani di Manila, Filipina, 8 September 1954. Organisasi ini didirikan untuk memblokade berkembangnya komunisme di kawasan Asia Tenggara. Anggota SEATO: Australia, Perancis, Selandia Baru, Pakistan, Philipina, Thailand, Inggris, dan Amerika Serikat.

  4. ANZUS, terbentuk atas inisiatif Menteri Luar Negeri Australia, Percy C. Spender. Pakta keamanan ini sebagai usaha untuk membuat kondisi politik yang stabil di kawasan Asia-Pasifik. 

Sedangkan, organisasi regional yang bergerak dibidang ekonomi, salah satunya:
OPEC (Organization of the Potreleum Exporting Countries) merupakan organisasi internasional yang bergerak di bidang ekonomi, khususnya perdagangan minyak. OPEC didirikan oleh negara-negara penghasil minyak pada tahun 1960.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan informasi berikut ini! SEATO SAARC CENTO ANZUS NATO Yang merupakan organisasi regional yang bergerak dibidang militer/ pertahanan ditunjukkan oleh nomor ....

54

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia