Iklan

Pertanyaan

Berikut merupakan data percobaan penurunan titik beku larutan dari zat-zat yang dilarutkan dalam 100 g air. Berdasarkan datatersebut, penurunan titik beku larutan ditentukan oleh ....

Berikut merupakan data percobaan penurunan titik beku larutan dari zat-zat yang dilarutkan dalam 100 g air.


 
 

Berdasarkan data tersebut, penurunan titik beku larutan ditentukan oleh .... 

  1. jenis pelarut

  2. jenis zat terlarut 

  3. jumlah partikel dalam larutan 

  4. mol zat terlarut 

  5. mol pelarut

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

44

:

13

Klaim

Iklan

J. Siregar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Penurunan titik beku larutan merupakan salah satu dari sifat koligatif larutan yang tergantung pada jumlah zat terlarut bukan tergantung pada jenis zat terlarut. Pada data tabel percobaan terdapat 2 jenislarutan yaitu: = nonelektrolit NaCl = larutan elektrolit. Berdasarkan data percobaan, kita dapat mengetahui bahwa "semakin besar jumlah zat (mol zat terlarut) maka semakin kecil titik beku larutannya. Jenis larutan baik elektrolit dan nonelektrolit tidak mempengaruhi titik beku larutan. Dengan demikian,penurunan titik beku larutan dipengaruhi oleh jumlah mol zat terlarut. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Penurunan titik beku larutan merupakan salah satu dari sifat koligatif larutan yang tergantung pada jumlah zat terlarut bukan tergantung pada jenis zat terlarut. 

Pada data tabel percobaan terdapat 2 jenis larutan yaitu:

  • C O open parentheses N H subscript 2 close parentheses subscript 2 space dan space C subscript 12 H subscript 22 O subscript 11 = nonelektrolit
  • NaCl = larutan elektrolit.

Berdasarkan data percobaan, kita dapat mengetahui bahwa "semakin besar jumlah zat (mol zat terlarut) maka semakin kecil titik beku larutannya. Jenis larutan baik elektrolit dan nonelektrolit tidak mempengaruhi titik beku larutan.

Dengan demikian, penurunan titik beku larutan dipengaruhi oleh jumlah mol zat terlarut.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

65

Aryatma Budiaksa

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu zat cair murni yang membeku pada suhu ruang ( 25 ∘ C ) akan berbeda suhunya saat membeku jika diberikan zat terlarut. Hal ini terjadi karena dengan penambahan zat terlarut akan menghalangi perge...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia