Iklan
Pertanyaan
Berikut ini yang bukan merupakan proses kontraksi otot lurik adalah ....
Otot lurik akan menerima sinyal untuk melakukan kontraksi berupa molekul kimia yang disebut neurotransmiter dari sinapsis sel saraf
Kontraksi otot membutuhkan ion kalsium yang berperan dalam proses pergeseran tropomiosin
Kontraksi otot lurik akan terjadi apabila neurotransmiter telah dilepaskan oleh neuron eferen pada area neuromuscular junction
Filamen aktin akan digerakkan oleh miosin apabila ada ATP yang telah dipecah menjadi ADP dan fosfat inorganik
Selama terjadi proses kontraksi, komplek aktinmiosin dihubungkan oleh molekul troponin
Iklan
L. Indah
Master Teacher
1
3.7 (4 rating)
Bonita Bun
Jawaban tidak sesuai
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia