Iklan

Pertanyaan

Berikut ini peninggalan sejarah dari kerajaan Islam yang tepat adalah ...

Berikut ini peninggalan sejarah dari kerajaan Islam yang tepat adalah ...space space 

  1. Catatan Ibnu Batuta dari Kerajaan Samudera Pasai

  2. Masjid Kudus dari Kerajaan Demak

  3. Masjid Baiturrahman dari Kerajaan Banten

  4. Istana Raja Gowa dari Kerajaan Ternate

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

35

:

04

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah B. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Masjid Menara Kudus adalah salah satu masjid yang berperan dalam sejarah perkembangan Islam di Indonesia, khususnya di Jawa. Masjid yang berada di Kudus, Jawa Tengahini memiliki arsitektur unik, yakni perpaduan Hindu-Jawa dengan Islam.Pendiri Masjid Kudus adalah Sunan Kudus atau Syekh Ja'far Shodiq yang ketika pendirian masjid menjabat sebagai salah satu senopati di Demak.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah B.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Masjid Menara Kudus adalah salah satu masjid yang berperan dalam sejarah perkembangan Islam di Indonesia, khususnya di Jawa. Masjid yang berada di Kudus, Jawa Tengah ini memiliki arsitektur unik, yakni perpaduan Hindu-Jawa dengan Islam. Pendiri Masjid Kudus adalah Sunan Kudus atau Syekh Ja'far Shodiq yang ketika pendirian masjid menjabat sebagai salah satu senopati di Demak.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang kamu ketahui tentang Uli Siwa dan Uli lima? Jelaskan secara singkat.

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia