Iklan

Pertanyaan

Berikut ini pengaruh dari Perang Dunia I kecuali ......

Berikut ini pengaruh dari Perang Dunia I kecuali ......

  1. Munculnya kesengsaraan /  kemiskinan

  2. Munculnya Marshall Plan 

  3. Munculnya paham-paham baru 

  4. Egoisme ekonomi merajalela 

  5. Munculnya kenginan untuk menciptakan perdamaian 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

22

:

57

:

48

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Dampak atau pengaruh yang ditimbulkan dari Perang Dunia I adalah 1) Dibentuknya Liga Bangsa-Bangsa (1919) untuk mewujudkan perdamaian antar bangsa dan negara 2) Munculnya ideologi baru seperti Fasisme di Italia, Komunisme di Rusia, Militerisme di Jepang, Nazisme di Jerman serta Nasionalisme di Turki 3) Kemiskinan akibat rusaknya perindustrian dan sumber daya manusia yang meninggal karena perang. sedangkan Marshall Plan (Rencana Marshall) atau bantuan ekonomi dari ASmuncul pada setelahPerang Dunia II Jadi jawaban yang tepat adalahMunculnya B. Munculnya Marshall Plan

Dampak atau pengaruh yang ditimbulkan dari Perang Dunia I adalah
1) Dibentuknya Liga Bangsa-Bangsa (1919) untuk mewujudkan perdamaian antar bangsa dan negara
2) Munculnya ideologi baru seperti Fasisme di Italia, Komunisme di Rusia, Militerisme di Jepang, Nazisme di Jerman serta Nasionalisme di Turki
3) Kemiskinan akibat rusaknya perindustrian dan sumber daya manusia yang meninggal karena perang.
sedangkan Marshall Plan (Rencana Marshall) atau bantuan ekonomi dari AS  muncul pada setelah Perang Dunia II 

Jadi jawaban yang tepat adalah Munculnya B. Munculnya Marshall Plan 


 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Berkahirnya Perang Dunia I menyebabkan nasionalisme di dunia semakin berkembang. Kondisi ini tidak hanya terjadi di wilayah jajahan negara-negara Eropa, tetapi juga di negara-negara Eropa yang kalah p...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia