Iklan

Pertanyaan

Berikut adalah bagan siklus karbon. Secara urut (1) dan (2) adalah ....

Berikut adalah bagan siklus karbon.

Secara urut (1) dan (2) adalah ....

  1. fotosintesis dan kemosintesi

  2. fotosintesis dan respirasi

  3. respirasi dan fotosintesis 

  4. fiksasi dan fotosintesis 

  5. fiksasi dan respirasi 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

15

:

43

:

59

Klaim

Iklan

N. Shoimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Fotosintesis adalah proses pembentukan glukosa yang terjadi dengan bantuan energi matahari. Proses ini umum terjadi pada tumbuhan hijau yang berklorofil. Sedangkan, respirasi adalah proses keluarnya energi kimia dari tubuh organisme melalui reaksi oksidasi (penambahan oksigen) dalam molekul organik. Dari peristiwa ini nantinya dihasilkan energi berupa Adenosin Trifosfa t (ATP) dan karbon dioksida (CO 2 ) serta air (H 2 O) sebagai hasil samping. Respirasi umum terjadi hampir pada seluruh organisme, baik hewan, tumbuhan maupun mikroorganisme. Perombakan bahan organik oleh mikroorganisme melibatkan proses ini karena reaksi penguraian melibatkan reaksi enzimatis yang hasil sampingnya berupa karbon dioksida. Selain itu, respirasi juga dibutuhkan untuk mendapatkan karbon dioksida yang dibutuhkan untuk proses fotosintesis tumbuhan.

Hasil gambar untuk daur karbon

Fotosintesis adalah proses pembentukan glukosa yang terjadi dengan bantuan energi matahari. Proses ini umum terjadi pada tumbuhan hijau yang berklorofil. Sedangkan, respirasi adalah proses keluarnya energi kimia dari tubuh organisme melalui reaksi oksidasi (penambahan oksigen) dalam molekul organik. Dari peristiwa ini nantinya dihasilkan energi berupa Adenosin Trifosfat (ATP) dan karbon dioksida (CO2) serta air (H2O) sebagai hasil samping. Respirasi umum terjadi hampir pada seluruh organisme, baik hewan, tumbuhan maupun mikroorganisme. Perombakan bahan organik oleh mikroorganisme melibatkan proses ini karena reaksi penguraian melibatkan reaksi enzimatis yang hasil sampingnya berupa karbon dioksida. Selain itu, respirasi juga dibutuhkan untuk mendapatkan karbon dioksida yang dibutuhkan untuk proses fotosintesis tumbuhan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Alfiana

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah diagram tentang daur karbon!

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia