Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar kerja enzim di bawah ini, dapat dijelaskan sifat enzim ini adalah ....

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar kerja enzim di bawah ini, dapat dijelaskan sifat enzim ini adalah ....space space 

  1. bekerja dua arah, diperlukan dalam jumlah sedikit, dan spesifikspace space 

  2. menghambat reaksi kimia, spesifik, dan bekerja secara bolak-balikspace space 

  3. kerja enzim spesifik, mengkatalis penguraian suatu senyawa, dapat digunakan berulang kalispace space 

  4. terdiri dari atas protein, termolabil,space spacedan tidak tahan panas

  5. mempercepat reaksi kimia, spesifik, dan bekerja secara bolak-balik space space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar kerja enzim pada soal, dapat dijelaskan sifat enzim adalah mempercepat reaksi kimia, spesifik, dan bekerja secara bolak-balik. Enzim adalah biokatalisator , yang artinya dapat mempercepat reaksi-reaksi biologi tanpa mengalami perubahan struktur kimia. Dari tanda arah panah pada gambar, terlihat bahwa enzim dapat bekerja bolak-balik . Enzim dapat mengubah substrat menjadi hasil akhir. Sebaliknya, enzim juga dapat mengembalikan hasil akhir menjadi substrat jika lingkungannya berubah. Selanjutnya, enzim juga bekerja secara spesifik , artinya enzim mempunyai fungsi yang khusus. Untuk perubahan zat tertentu, diperlukan enzim tertentu. Jika enzirnnya berbeda, maka hasil akhirnya berbeda pula. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Berdasarkan pengamatan terhadap gambar kerja enzim pada soal, dapat dijelaskan sifat enzim adalah mempercepat reaksi kimia, spesifik, dan bekerja secara bolak-balik. Enzim adalah biokatalisator, yang artinya dapat mempercepat reaksi-reaksi biologi tanpa mengalami perubahan struktur kimia. Dari tanda arah panah pada gambar, terlihat bahwa enzim dapat bekerja bolak-balik. Enzim dapat mengubah substrat menjadi hasil akhir. Sebaliknya, enzim juga dapat mengembalikan hasil akhir menjadi substrat jika lingkungannya berubah. Selanjutnya, enzim juga bekerja secara spesifik, artinya enzim mempunyai fungsi yang khusus. Untuk perubahan zat tertentu, diperlukan enzim tertentu. Jika enzirnnya berbeda, maka hasil akhirnya berbeda pula.space space 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

150

eka cuuttie

Jawaban tidak sesuai Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sifat protein, yaitu ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia