Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan materinya sumber daya alam dapat dikategorikan menjadi biotik dan abiotik. Serigala termasuk ke dalam salah satu contoh dari sumber daya alam biotik dan merupakan materi yang bermanfaat untuk manusia sebagai ….

Berdasarkan materinya sumber daya alam dapat dikategorikan menjadi biotik dan abiotik. Serigala termasuk ke dalam salah satu contoh dari sumber daya alam biotik dan merupakan materi yang bermanfaat untuk manusia sebagai …. 

  1. hewan buruan

  2. bahan panganundefined undefinedundefined 

  3. bahan baku  undefined 

  4. penjaga keseimbangan ekosistemundefined 

  5. hewan komersil untuk dijual bulunyaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

11

:

11

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.   

Pembahasan

Serigala sebagai salah satu contoh sumber daya alam biotik berdasarkan materinya memiliki fungsi secara langsung maupun tidak langsung terhadap manusia. Salah satu fungsi secara langsung misalnya di beberapa wilayah di belahan bumi utara serigala masih dijadikan sebagai hewan penarik kereta seluncur es. Sedangkan, f ungsi secara tidak langsung misalnya adalah sebagai penjaga keseimbangan ekosistem karena serigala menjadi pemangsa hewan-hewan lain seperti kelinci, rusa dan berbagai hewan herbivoralainnya. Tanpa serigala, populasi hewan-hewan tersebut akan meledak dan mengakibatkan ketersediaan vegetasi di suatu ekosistem semakin menipis bahkan hilang karena tidak sempat beregenerasi. Hal tersebut dapat memicu masalah lain seperti perubahan bentang alam menjadi lebih kering, kurangnya ketersediaan sumber air dan segala dampak jangka panjang yang juga merugikan manusia. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Serigala sebagai salah satu contoh sumber daya alam biotik berdasarkan materinya memiliki fungsi secara langsung maupun tidak langsung terhadap manusia. Salah satu fungsi secara langsung misalnya di beberapa wilayah di belahan bumi utara serigala masih dijadikan sebagai hewan penarik kereta seluncur es. Sedangkan, fungsi secara tidak langsung misalnya adalah sebagai penjaga keseimbangan ekosistem karena serigala menjadi pemangsa hewan-hewan lain seperti kelinci, rusa dan berbagai hewan herbivora lainnya. Tanpa serigala, populasi hewan-hewan tersebut akan meledak dan mengakibatkan ketersediaan vegetasi di suatu ekosistem semakin menipis bahkan hilang karena tidak sempat beregenerasi. Hal tersebut dapat memicu masalah lain seperti perubahan bentang alam menjadi lebih kering, kurangnya ketersediaan sumber air dan segala dampak jangka panjang yang juga merugikan manusia.undefined 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan D.   

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Eksploitasi sumber daya alam berlebihan mengakibatkan kerusakan alam di berbagai penjuru dunia. Untuk mengatasi hal tersebut, dicetuskan salah satu solusinya berupa gagasan pembangunan berkelanjutan. ...

7

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia