Iklan

Pertanyaan

Hayu siswa kelas X SMA Bersatu menjadi anggota koperasi sekolah sejak masuk menjadi siswa. Ia membayar simpanan pokok Rp50.000,00 dan simpanan wajib Rp20.000,00 setiap bulan. Setelah satu semester bersekolah di SMA Bersatu, ia pindah sekolah ke luar kota mengikuti orang tuanya pindah tugas. space space 

Berdasarkan kasus tersebut, tindakan apa yang dilakukan pengurus kaitannya dengan hak dan kewajiban Hayu sebagai anggota koperasi?

Berdasarkan kasus tersebut, tindakan apa yang dilakukan pengurus kaitannya dengan hak dan kewajiban Hayu sebagai anggota koperasi? space space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

02

:

50

:

19

Klaim

Iklan

Y. Kusumawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pamulang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

yang harus dilakukan pihak koperasi sekolah adalah mengembalikan simpanan pokok dan simpanan wajib Hayu.

yang harus dilakukan pihak koperasi sekolah adalah mengembalikan simpanan pokok dan simpanan wajib Hayu.

Pembahasan

Tindakan apa yang dilakukan pengurus kaitannya dengan hak dan kewajiban Hayu sebagai anggota koperasi adalah mengembalikan simpanan pokok dan simpanan wajib Hayu selama menjadi anggota koperasi yaitu simpanan pokok sebesar Rp50.000 dan simpanan wajib selama 1 semester yang tiap bulan dibayar sebesar Rp20.000 yaitu Rp20.000 x 6 = Rp120.000. Dan Hayu juga harus memenuhi semua kewajibannya sebelum keluar dari keanggotaan koperasi sesuai dengan ketentuan yang ada. Jadi, yang harus dilakukan pihak koperasi sekolah adalah mengembalikan simpanan pokok dan simpanan wajib Hayu.

Tindakan apa yang dilakukan pengurus kaitannya dengan hak dan kewajiban Hayu sebagai anggota koperasi adalah mengembalikan simpanan pokok dan simpanan wajib Hayu selama menjadi anggota koperasi yaitu simpanan pokok sebesar Rp50.000 dan simpanan wajib selama 1 semester yang tiap bulan dibayar sebesar Rp20.000 yaitu Rp20.000 x 6 = Rp120.000. Dan Hayu juga harus memenuhi semua kewajibannya sebelum keluar dari keanggotaan koperasi sesuai dengan ketentuan yang ada. space space 

Jadi, yang harus dilakukan pihak koperasi sekolah adalah mengembalikan simpanan pokok dan simpanan wajib Hayu.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Koperasi sekolah merupakan lembaga usaha yang memiliki banyak manfaat bagi warga sekolah. Berikut ini manfaat adanya koperasi sekolah bagi siswa adalah ….

2

2.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia