Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan ilustrasi berikut!

Setiap anggota akuntan dalam menjalankan jasa profesionalnya harus cermat, dan teliti. Akuntan juga wajib mempertahankan pengetahuan dan keterampilan profesionalnya pada tingkat yang dibutuhkan. Hal tersebut bertujuan memastikan pemakai informasi akuntansi memperoleh manfaat atas jasa profesional yang kompeten.  space space 

Berdasarkan ilustrasi tersebut, jenis etika profesi akuntansi yang dimaksud adalah ....

Berdasarkan ilustrasi tersebut, jenis etika profesi akuntansi yang dimaksud adalah .... space space 

  1. integritasspace space 

  2. objektivitas space space 

  3. kerahasiaan space space 

  4. kepentingan publik  space space 

  5. kehati-hatian profesional space space space space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan E.

jawaban yang tepat adalah pilihan E. space space 

Iklan

Pembahasan

Etika profesi akuntansi memiliki delapan prinsip, yaitu sebagai berikut: Tanggung jawab profesi Menggunakan pertimbangan moral dan professional serta bertanggung jawab terhadap pengguna layanan. Kepentingan publik Harus bertindak dalam konteks pelayanan publik dan menghormati kepercayaan publik. Integritas Bersikap jujur dan tidak mementingkan kepentingan pribadi. Objektivitas Bersikap adil, tidak memihak dan bebas dari kepentingan apapun. Kompetensi dan kehati-hatian Senantiasa mempertahankan pengetahuan dan keahlian profesional. Kerahasiaan Menjaga rahasia data dan tidak menggunakannya untuk kepentingan pribadi. Standar teknis Setiap kegiatan diharuskan untuk mengikuti standar teknis dan standar profesional yang relevan. Perilaku profesional Menjaga reputasi profesi dan tidak mencemarkan nama baik profesi akuntan. Berdasarkan ilustrasi diatas, ilustrasi tersebut mencerminkan etika kompentensi dan kehati-hatian secara profesional. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan E.

Etika profesi akuntansi memiliki delapan prinsip, yaitu sebagai berikut:

  1. Tanggung jawab profesi
    Menggunakan pertimbangan moral dan professional serta bertanggung jawab terhadap pengguna layanan.
  2. Kepentingan publik
    Harus bertindak dalam konteks pelayanan publik dan menghormati kepercayaan publik.
  3. Integritas
    Bersikap jujur dan tidak mementingkan kepentingan pribadi.
  4. Objektivitas
    Bersikap adil, tidak memihak dan bebas dari kepentingan apapun.
  5. Kompetensi dan kehati-hatian
    Senantiasa mempertahankan pengetahuan dan keahlian profesional.
  6. Kerahasiaan
    Menjaga rahasia data dan tidak menggunakannya untuk kepentingan pribadi.
  7. Standar teknis
    Setiap kegiatan diharuskan untuk mengikuti standar teknis dan standar profesional yang relevan.
  8. Perilaku profesional
    Menjaga reputasi profesi dan tidak mencemarkan nama baik profesi akuntan.


Berdasarkan ilustrasi diatas, ilustrasi tersebut mencerminkan etika kompentensi dan kehati-hatian secara profesional.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan E. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Kholilatul Khamilah

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan kode etik yang dimiliki seorang teknisi akuntansi!

17

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia