Iklan

Pertanyaan

Berbagai contoh produk bioteknologi: Minuman beralkohol. Domba kloning. Hormon interferon. Tape ketan. Antibodi monoklonal produk Yang termasuk produk bioteknologi modern adalah ....

Berbagai contoh produk bioteknologi:

  1. Minuman beralkohol.
  2. Domba kloning.
  3. Hormon interferon.
  4. Tape ketan.
  5. Antibodi monoklonal produk

Yang termasuk produk bioteknologi modern adalah ....space

  1. 1,2 dan 3undefined 

  2. 1, 3 dan 4undefined 

  3. 2, 3 dan 4undefined 

  4. 2, 3 dan 5undefined 

  5. 3, 4 dan 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

47

:

48

Klaim

Iklan

Y. Hartiningrum

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Pada bioteknologi modern, m anipulasi tidak hanya dilakukan pada kondisi lingkungan serta media kultur, tetapi pada susunan gen dalam kromosom . Contoh produk bioteknologi diantaranya domba kloning, hormon interferon, dan antibodi monoklonal. Kloning atau transplantasi afau pencangkokan nukleus digunakan untuk menghasilkan individu yang secara genetik: identik dengan induknya, proses kloning dilakukan dengan cara memasukkan inti sel donor ke sel telur yang telah dihilangkan inti selnya. Interferon adalah protein yang dibentuk secara alami oleh sel-sel imun, misal sel darah putih dan firoblas. Interferon diproduksi dengan teknologi DNA rekombinan. Pembuatan antibodi monoklonal menggunakan prinip fusi protoplasma. Fusi protoplasma yaitu menggabungkan dua sel dari jaringan yang sama atau dua sel dari organisme yang berbeda dalam suatu medan listrik. Oleh karena itu, pilihan jawaban yang tepat adalah D .

Pada bioteknologi modern, manipulasi tidak hanya dilakukan pada kondisi lingkungan serta media kultur, tetapi pada susunan gen dalam kromosom. Contoh produk bioteknologi diantaranya domba kloning, hormon interferon, dan antibodi monoklonal. Kloning atau transplantasi afau pencangkokan nukleus digunakan untuk menghasilkan individu yang secara genetik: identik dengan induknya, proses kloning dilakukan dengan cara memasukkan inti sel donor ke sel telur yang telah dihilangkan inti selnya. Interferon adalah protein yang dibentuk secara alami oleh sel-sel imun, misal sel darah putih dan firoblas. Interferon diproduksi dengan teknologi DNA rekombinan. Pembuatan antibodi monoklonal menggunakan prinip fusi protoplasma. Fusi protoplasma yaitu menggabungkan dua sel dari jaringan yang sama atau dua sel dari organisme yang berbeda dalam suatu medan listrik. 

Oleh karena itu, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Ginting,Aldyansyah Putra

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti

Bunga Putrilistiya

Ini yang aku cari!

Vita

Mudah dimengerti

Muhidin Muhidin

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Tanaman jagung transgenik yang mengandung gen bakteri Rhizobium sp. mempunyai keunggulan dibanding tanaman jagung biasa, yaitu ...

1

3.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia