Iklan

Pertanyaan

Beberapa sifat zat sebagai berikut: (1) umumnya senyawanya berwarna; (2) mengalami desintergrasi membentuk unsur baru; (3) memberikan spektrum warna jika dipanaskan; dan (4) memancarkan sinar yang dapat merusak plat foto yang ditutup dengan kertas. Sifat unsur radioaktif adalah nomor...

Beberapa sifat zat sebagai berikut:

(1) umumnya senyawanya berwarna;

(2) mengalami desintergrasi membentuk unsur baru;

(3) memberikan spektrum warna jika dipanaskan; dan

(4) memancarkan sinar yang dapat merusak plat foto yang ditutup dengan kertas.

 

Sifat unsur radioaktif adalah nomor...

  1. (1) dan (2)

  2. (1) dan (3)

  3. (1) dan (4)

  4. (2) dan (3)

  5. (2) dan (4)

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

09

:

59

:

19

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

begin mathsize 12px style Unsur space radioaktif space merupakan space unsur space yang space memiliki space inti space tidak space stabil space dan space karena space sifat space inilah comma space unsur space radioaktif space  mudah space berubah space menjadi space unsur space baru. space Berikut space merupakan space penjelasan space singkat space mengenai space unsur space radioaktif.    Pada space tahun space 1895 space straight W. straight C. space Rontgen space melakukan space percobaan space dengan space sinar space katode. space Ia space menemukan space bahwa space tabung space  sinar space katoda space menghasilkan space suatu space radiasi space berdaya space tembus space besar space yang space dapat space menghitamkan space film space foto. space  Selanjutnya space sinar space itu space diberi space nama space sinar space straight X. space Sinar space straight X space tidak space mengandung space elektron comma space tetapi space merupakan space gelombang space  elektromagnetik. space Sinar space straight X space tidak space dibelokkan space oleh space bidang space magnet comma space serta space memiliki space panjang space gelombang space yang space  lebih space pendek space daripada space panjang space gelombang space cahaya. space Berdasarkan space hasil space penelitian space straight W. straight C space Rontgen space tersebut comma space  maka space Henry space Becquerel space pada space tahun space 1896 space bermaksud space menyelidik space sinar space straight X comma space tetapi space secara space kebetulan space ia space  menemukan space gejala space keradioaktifan. space Pada space penelitiannya space ia space menemukan space bahwa space garam minus garam space uranium space dapat space  merusak space atau space menembus space film space foto space meskipun space ditutup space rapat space dengan space kertas space hitam. space Menurut space Becquerel comma space hal space  ini space karena space garam minus garam space uranium space tersebut space dapat space memancarkan space suatu space sinar space dengan space spontan. space Peristiwa space ini space  dinamakan space radio space aktivitas space spontan. end style

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Beberapa sifat-sifat unsur sebagai berikut: (1) memiliki inti tidak stabil; (2) umumnya berwarna dalam senyawanya; (3) mengalami desintegrasi membentuk unsur baru; dan (4) memberikan warna...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia