Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut! Alasan keamanan, keefisienan, keluasan negara, dan kebanggaan merupakan hal yang lebih utama. Dengan demikian, pembelian pesawat kepresidenan sangat relevan dengan kebutuhan mobiltas, keamanan, kenyamanan, dan efektivitas kegiatan presiden yang sangat padat itu. Kata bercetak tebal pada teks di atas memiliki makna...

Bacalah teks berikut!

Alasan keamanan, keefisienan, keluasan negara, dan kebanggaan merupakan hal yang lebih utama. Dengan demikian, pembelian pesawat kepresidenan sangat relevan dengan kebutuhan mobiltas, keamanan, kenyamanan, dan efektivitas kegiatan presiden yang sangat padat itu.

Kata bercetak tebal pada teks di atas memiliki makna...

  1. berkaitan

  2. disarankan

  3. setuju

  4. hubungan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

21

:

33

Klaim

Iklan

N. Hayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah a.

jawaban yang tepat adalah a.

Pembahasan

Kata bercetak tebal pada teks tersebut ialah kata relevan . Kata relevan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah kait-mengait; bersangkut paut; berguna secara langsung. Selain itu, kata relevan juga memiliki maksud yang sama dengan pengertian sesuai denggan KBBI, yakni berkaitan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah a.

Kata bercetak tebal pada teks tersebut ialah kata relevan. Kata relevan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah kait-mengait; bersangkut paut; berguna secara langsung. Selain itu, kata relevan juga memiliki maksud yang sama dengan pengertian sesuai denggan KBBI, yakni berkaitan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah a.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah kalimat berikut! Indonesia mengajukan diri menjadi tuan rumah piala dunia 2026. Ilustrasi tanggapan positif yang tepat untuk kalimat di atas adalah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia