Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan novelberikut! Kemudian Pak Balam membuka matanya dan memandang mecari muka Wak Katok. Ketika pandangan mereka bertautan, Pak Balam berkata kepada Wak Katok, “Akuilah dosa-dosamu Wak Katok, dan sujudlah ke hadirat Tuhan Yang Maha Penyayang dan Maha Pengampun, akuilah dosa-dosamu, juga supaya kalian dapat selamat keluar dari rimba ini, terjatuh dari bahaya yang dibawa harimau … biarlah aku jadi korban …” Lubis, Mochtar. 1975. Harimau! Harimau! . Jakarta: Pustaka Jaya. Nilai agama yang terdapat dalam teks tersebut adalah ....

Bacalah kutipan novel berikut!
 

Kemudian Pak Balam membuka matanya dan memandang mecari muka Wak Katok. Ketika pandangan mereka bertautan, Pak Balam berkata kepada Wak Katok, “Akuilah dosa-dosamu Wak Katok, dan sujudlah ke hadirat Tuhan Yang Maha Penyayang dan Maha Pengampun, akuilah dosa-dosamu, juga supaya kalian dapat selamat keluar dari rimba ini, terjatuh dari bahaya yang dibawa harimau … biarlah aku jadi korban …”

Lubis, Mochtar. 1975. Harimau! Harimau!. Jakarta: Pustaka Jaya.
 

Nilai agama yang terdapat dalam teks tersebut adalah ....space 

  1. Menasehati orang-orang yang telah berbuat kejahatanspace 

  2. Melakukan tobat dan meminta ampun atas dosa-dosaspace 

  3. Meminta ampun kepada Tuhan dengan cara bersujud selaluspace 

  4. Mengakui kesalahan dan dosa-dosa yang dilakukanspace 

  5. Berbicara dengan membuka mata dan memandang lawan bicaraspace 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

07

:

54

:

38

Klaim

Iklan

M. Ayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.space 

Pembahasan

Nilai agama adalah nilai yang berhubungan dengan prinsip kepercayaan kepada Tuhan. Nilai agama yang terdapat dalam teks tersebut adalah melakukan tobat dengan meminta ampunan atas dosa-dosa. Pernyataan tersebut diperjelas dengan kalimat, “Akuilah dosa-dosamu Wak Katok, dan sujudlah ke hadirat Tuhan.” Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Nilai agama adalah nilai yang berhubungan dengan prinsip kepercayaan kepada Tuhan. Nilai agama yang terdapat dalam teks tersebut adalah melakukan tobat dengan meminta ampunan atas dosa-dosa. Pernyataan tersebut diperjelas dengan kalimat, “Akuilah dosa-dosamu Wak Katok, dan sujudlah ke hadirat Tuhan.”

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah pilihan B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah kutipan novel berikut! Gelisah hampir putus asa ke sana kemari anak kecil itu menawarkan diri, tetapi pintu tertutup untuknya. Dalam kekecewaan yang dalam, dia berdoa dan terkabul. Di din...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia