Bacalah kutipan naskah drama berikut!
Indah : Interupsi ... (sambil berdiri dan tatapan muka yajam) Saudara Adi, sekadar mengingatkan dan ruangan ini sebagai saksinya. Bukankah bakti sosial pernah kita laksanakan?
Adi : Maksud Saudari?
Indah : Kita kan sudah kumpulkan baju layak pakai, buku, dan tetek bengek lainnya untuk kita sumbangkan di daerah itu. Mengapa harus ke daerah itu lagi? Bukan begitu Saudara Pimpinan Rapat?
Banu : (mengangguk-angguk) Ya, ya.....
Indah : Maksud Saudara?
Banu : Tidak ada masalah kalau daerah itu kita bantu lagi.
Latar tempat pada naskah drama tersebut adalah ....
Ruang rapat
Wilayah konflik
Posko bencana
Daerah bencana
H. Agustina
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang
Berdasarkan informasi di dalam dialog tersebut, latar tempat pada naskah drama tersebut adalah ruang rapat. Hal itu ditunjukkan lewat adanya kata “interupsi”, yang umumnya terdapat dalam ruang rapat. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah A
82
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia