Iklan

Pertanyaan

Asas Bernoulli menyatakan bahwa dalam pipa horizontal, tekanan fluida paling besar terdapat dalam fluida dengan kelajuan aliran kecil, sedangkan tekanan paling kecil terdapat dalam fluida dengan kelajuan aliran besar. Perhatikan gambar berikut ini! Asas Bernoulli apabila dituliskan dalam suatu persamaan, maka yang benar adalah ....

Asas Bernoulli menyatakan bahwa dalam pipa horizontal, tekanan fluida paling besar terdapat dalam fluida dengan kelajuan aliran kecil, sedangkan tekanan paling kecil terdapat dalam fluida dengan kelajuan aliran besar. Perhatikan gambar berikut ini!space 

Asas Bernoulli apabila dituliskan dalam suatu persamaan, maka yang benar adalah ....space 

  1. P subscript 1 plus bevelled 1 half times rho times v subscript 1 squared plus rho times g times h subscript 1 equals P subscript 2 plus bevelled 1 half times rho times v subscript 2 squared plus rho times g times h subscript 2 

  2. P subscript 1 plus rho times g times h subscript 1 equals P subscript 2 plus rho times g times h subscript 2 

  3. bevelled 1 half times rho times v subscript 1 squared plus rho times g times h subscript 1 equals bevelled 1 half times rho times v subscript 2 squared plus rho times g times h subscript 2 

  4. P subscript 1 plus bevelled 1 half times rho times v subscript 1 squared equals P subscript 2 plus bevelled 1 half times rho times v subscript 2 squared 

  5. straight B space dan space straight C space benar 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

00

:

26

Klaim

Iklan

S. Maria

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Hukum Bernoulli merupakan hukum yang berlandaskan kekekalan energi per unit volume pada aliran fluida. Hukum ini menyatakan bahwa fluida pada keadaan tunak, ideal, dan inkompresibel adalah jumlah tekanan, energi kinetik, dan energi potensialnya memiliki nilai yang sama di sepanjang aliran. Jika ditinjau dari dua ketinggian berbeda, maka Hukum Bernoulli dapat dinyatakan dengan: Keterangan: P = Tekanan (Pa) = Massa jenis fluida (kg/m 3 ) g = percepatan gravitasi (9,8 m/s 2 ) h = ketinggian (m) v = kecepatan aliran fluida (m/s) Dengan demikian, berdasarkan gambar di soal, maka asas Bernoulli dapat ditulis dengan persamaan . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Hukum Bernoulli merupakan hukum yang berlandaskan kekekalan energi per unit volume pada aliran fluida. Hukum ini menyatakan bahwa fluida pada keadaan tunak, ideal, dan inkompresibel adalah jumlah tekanan, energi kinetik, dan energi potensialnya memiliki nilai yang sama di sepanjang aliran. Jika ditinjau dari dua ketinggian berbeda, maka Hukum Bernoulli dapat dinyatakan dengan:

E M subscript 1 equals E M subscript 2 P subscript 1 plus E K subscript 1 plus E P subscript 1 equals P subscript 2 plus E K subscript 2 plus E P subscript 2 P subscript 1 plus 1 half rho v subscript 1 squared plus rho g h subscript 1 equals P subscript 2 plus 1 half rho v subscript 2 squared plus rho g h subscript 2 

Keterangan:

P = Tekanan (Pa)

rho = Massa jenis fluida (kg/m3)

g = percepatan gravitasi (9,8 m/s2)

h = ketinggian (m)

v = kecepatan aliran fluida (m/s)

Dengan demikian, berdasarkan gambar di soal, maka asas Bernoulli dapat ditulis dengan persamaan P subscript 1 plus bevelled 1 half times rho times v subscript 1 squared plus rho times g times h subscript 1 equals P subscript 2 plus bevelled 1 half times rho times v subscript 2 squared plus rho times g times h subscript 2.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu instalasi air minum mengalirkan air ke dalam sebuah gedung melalui pipa berdiameter 2,5 cm dengan laju alir 6 m/s dan tekanan 4 bar (1 bar = 1 0 5 Pascal). Sebuah kamar mandi di lantai 2gedung t...

3

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia