Iklan

Pertanyaan

APRA melakukan kekacauan di Jakarta dengan tujuan...

APRA melakukan kekacauan di Jakarta dengan tujuan...

  1. Menguasai pusat pemerintah

  2. Melemahkan TNI pusat

  3. Mencari perhatian dunia

  4. Menculik Sri Sultan Hamengkubuwono IX

  5.  Mengalihkan perhatian dari pusat APRA di Bandung

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

12

:

32

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Angkatan Perang Ratu Adil (APRA) adalah pemberontakan yang paling awal terjadi setelah Indonesia diakui kedaulatannya oleh Belanda. APRA dibawah pimpinan Kapten Raymond Westerling merupakan gerakan yang didalangi oleh golongan kolonialis Belanda. Pada tanggal 23 Januari 1950, APRA melakukan teror di Bandung. Selain itu APRA uga melakukan kekacauan di Jakarta yang bertujuan untuk menguasai pemerintahan pusat RIS. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Angkatan Perang Ratu Adil (APRA) adalah pemberontakan yang paling awal terjadi setelah Indonesia diakui kedaulatannya oleh Belanda. APRA dibawah pimpinan Kapten Raymond Westerling merupakan gerakan yang didalangi oleh golongan kolonialis Belanda. Pada tanggal 23 Januari 1950, APRA melakukan teror di Bandung. Selain itu APRA uga melakukan kekacauan di Jakarta yang bertujuan untuk menguasai pemerintahan pusat RIS.  

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

510

Pelsa

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Nur aryanti

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Organisasi APRA diketuai oleh ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia