Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apakah yang menyebabkan NH 3 larut dalam air?

Apakah yang menyebabkan NH3 larut dalam air?space 

Iklan

F. Handiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Salah satu prinsip darikelarutan adalah like dissolve like, dimana pelarut akan melarutkan zat yang sifatnya sama seperti pelarut tersebut. Pelarut polar akan cenderungmudah melarutkan zat yang bersifat polar, sebaliknya pelarut non polar akan mudah melarutkan zat yang bersifat non polar. Air merupakan merupakan senyawa yang bersifat polar dan NH 3 juga bersifat polar, sehinggaNH 3 dapat larut dalam air. Maka,yang menyebabkan NH 3 larut dalam air adalah karena NH 3 dan air memiliki kepolaran yang sama (sama-sama bersifat polar).

Salah satu prinsip dari kelarutan adalah like dissolve like, dimana pelarut akan melarutkan zat yang sifatnya sama seperti pelarut tersebut. Pelarut polar akan cenderung mudah melarutkan zat yang bersifat polar, sebaliknya pelarut non polar akan mudah melarutkan zat yang bersifat non polar.

Air merupakan merupakan senyawa yang bersifat polar dan NH3 juga bersifat polar, sehingga NH3 dapat larut dalam air. 

Maka, yang menyebabkan NH3 larut dalam air adalah karena NH3 dan air memiliki kepolaran yang sama (sama-sama bersifat polar).space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagaimana hidrazin dapat digunakan untuk bahan bakar roket dan pesawat ruang angkasa?

10

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia