Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apabila jaringan di tangan kita terkena sinar X dan mengalami mutasi, kemungkinan mutasi itu . . . .

Apabila jaringan di tangan kita terkena sinar X dan mengalami mutasi, kemungkinan mutasi itu . . . . 

  1. Diwariskan ke sel-sel gametundefined 

  2. Ditularkan ke saudara kandungundefined 

  3. Tidak diwariskan karena yang mutasi sel somaundefined 

  4. Diwariskan kepada anak-anaknyaundefined 

  5. Diwariskan kepada cucunyaundefined 

Iklan

P. Data

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sinar X merupakan mutagen yang memancarkan radiasi. Jenis radiasinya adalah radiasi pengion. Radiasi pengion mampu menembus jaringan tubuh karena memiliki energy tinggi. Radiasi pengion dapat menyebabkan mutasi gen dan pemutusan kromosom yang berakibat delesi, duplikasi, inversi, translokasi, dan fragmentasi kromosom. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Sinar X merupakan mutagen yang memancarkan radiasi. Jenis radiasinya adalah radiasi pengion. Radiasi pengion mampu menembus jaringan tubuh karena memiliki energy tinggi. Radiasi pengion dapat menyebabkan mutasi gen dan pemutusan kromosom yang berakibat delesi, duplikasi, inversi, translokasi, dan fragmentasi kromosom. 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

132

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dampak negatif yang mungkin ditimbulkan oleh adanya pemuliaan tanaman berbiji dengan cara radiasi induksi adalah ....

335

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia