Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa yang perlu diperhatikan saat penyair ingin memunculkan imaji dalam puisi?

Apa yang perlu diperhatikan saat penyair ingin memunculkan imaji dalam puisi? 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

K. Khoirunnisa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hal yang perlu diperhatikan saat penyair ingin memunculkan imaji adalah pilihan serta penggunaan kata-kata yang tepat.

hal yang perlu diperhatikan saat penyair ingin memunculkan imaji adalah pilihan serta penggunaan kata-kata yang tepat.undefined 

Iklan

Pembahasan

Imajiadalah kata atau susunan kata-kata yang dapat mengungkapkan pengalaman indrawi, seperti penglihatan, pendengaran, dan perasaan. Seorang penyair harus memperhatikan pilihan serta penggunaan kata-kata yang tepat. Karena hal tersebut dapat memperkuat serta memperjelas daya bayang pikiran manusia dan energi tersebut dapat mendorong imajinasi atau daya bayang kita untuk menjelmakan gambaran yang nyata. Jadi, hal yang perlu diperhatikan saat penyair ingin memunculkan imaji adalah pilihan serta penggunaan kata-kata yang tepat.

Imaji adalah kata atau susunan kata-kata yang dapat mengungkapkan pengalaman indrawi, seperti penglihatan, pendengaran, dan perasaan.

Seorang penyair harus memperhatikan pilihan serta penggunaan kata-kata yang tepat. Karena hal tersebut dapat memperkuat serta memperjelas daya bayang pikiran manusia dan energi tersebut dapat mendorong imajinasi atau daya bayang kita untuk menjelmakan gambaran yang nyata.

Jadi, hal yang perlu diperhatikan saat penyair ingin memunculkan imaji adalah pilihan serta penggunaan kata-kata yang tepat.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

kepo lo

Bantu banget Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kata atau susunan kata yang dapat membuat pembaca/pendengar seolah-olah dapat mengindra (melihat, merasa, mendengar,dll.) merupakan unsur puisi yang disebut ....

77

2.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia