Iklan

Pertanyaan

Apa saja alasan yang digunakan Saddam Hussein untuk menginvasi Kuwait?

Apa saja alasan yang digunakan Saddam Hussein untuk menginvasi Kuwait? space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

39

:

23

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Untuk menjaga reputasinya di dalam negeri, Saddam Hussein menjadikan Kuwait dan negara-negara Arab sebagai kambing hitam. Dalam rencana itu, ia kemudian mengungkit masalah perbatasan yang sejatinya telah selesai, misalnya beberapa persoalan yang diangkat adalah seperti berikut. Menuduh Kuwait menyedot minyak mentah dari ladang minyak Ar-Rumaylah yang terletak di sepanjang perbatasan kedua negara tersebut. Kuwait menolak permintaan lrak agar utang lrak kepada Kuwait sebesar 14 miliar dollar AS dihapus. Utang itu dipakai lrak untuk membiayai perang melawan Iran pada 1 980-1988. Alasan lrak menuntut penghapusan utang tersebut karena Kuwait adalah sekutu lrak dalam perang melawan Iran. Selain itu, ia juga menuduh kedua negara bersekongkol untuk menjaga harga minyak tetap rendah demi menjaga persahabatan dengan bangsa-bangsa Barat. Menurut Saddam Hussein, dengan sikap seperti itu, kedua negara itu akan terus menjadi kaki tangan Barat. Mengangkat masalah batas wilayah warisan pemerintah Ottoman, Turki. Menurutnya, Kuwait merupakan bagian yang integral dari Republik lrak. Saddam Hussein menyebutnya sebagai provinsi ke-19 lrak. Dengan demikian, alasan Saddam Husein menginvansi Kuwait karena ada keterkaitannya dengan masalah perbatasan.

Untuk menjaga reputasinya di dalam negeri, Saddam Hussein menjadikan Kuwait dan negara-negara Arab sebagai kambing hitam. Dalam rencana itu, ia kemudian mengungkit masalah perbatasan yang sejatinya telah selesai, misalnya beberapa persoalan yang diangkat adalah seperti berikut.
  1. Menuduh Kuwait menyedot minyak mentah dari ladang minyak Ar-Rumaylah yang terletak di sepanjang perbatasan kedua negara tersebut.
  2. Kuwait menolak permintaan lrak agar utang lrak kepada Kuwait sebesar 14 miliar dollar AS dihapus. Utang itu dipakai lrak untuk membiayai perang melawan Iran pada 1 980-1988. Alasan lrak menuntut penghapusan utang tersebut karena Kuwait adalah sekutu lrak dalam perang melawan Iran.
  3. Selain itu, ia juga menuduh kedua negara bersekongkol untuk menjaga harga minyak tetap rendah demi menjaga persahabatan dengan bangsa-bangsa Barat. Menurut Saddam Hussein, dengan sikap seperti itu, kedua negara itu akan terus menjadi kaki tangan Barat. Mengangkat masalah batas wilayah warisan pemerintah Ottoman, Turki. Menurutnya, Kuwait merupakan bagian yang integral dari Republik lrak. Saddam Hussein menyebutnya sebagai provinsi ke-19 lrak.undefined
Dengan demikian, alasan Saddam Husein menginvansi Kuwait karena ada keterkaitannya dengan masalah perbatasan. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Evan Katana

Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Alasan Irak menyerak kaum Kurdi di Halabjia adalah ....

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia