Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa itu kebijakan Tanam Paksa?

Apa itu kebijakan Tanam Paksa?

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kebijakan tanam paksa adalah kebijakan Belanda yang mewajibkan rakyat Indonesia menyisihkan 1/5 lahannya untuk tanaman tanaman wajib ditanam untuk Belanda yang nantinya diserahkan kepada Belanda.

kebijakan tanam paksa adalah kebijakan Belanda yang mewajibkan rakyat Indonesia menyisihkan 1/5 lahannya untuk tanaman tanaman wajib ditanam untuk Belanda yang nantinya diserahkan kepada Belanda. 

Iklan

Pembahasan

Kebijakan tanam paksa adalah kebijakan Belanda yang mewajibkan rakyat Indonesia menyisihkan 1/5 lahannya untuk tanaman tanaman wajib ditanam untuk Belanda yang nantinya diserahkan kepada Belanda. Tanaman itu adalah tanaman ekspor seperti rempah-rempah, kopi, teh, dan kina. Kebijakan ini dicetuskan oleh Van den Bosch pada tahun 1830. Tujuan dari kebijakan ini adalah mengisi kembali kas kosong Belanda yang mana dana negara sudah terkuras karena membayar hutang-hutangVOC danmembayar biaya perang saat melawan Diponegoro serta membayar ganti rugi perang saat kalah perang di Eropa. Dalam perjalannya, kebijakan ini diselewengkan dengan rakyat tidak mengerjakan 1/5 lahan untuk Belanda, melainkan semuanya untuk Belanda. Berikut ini adalah kebijakan dalam pelaksanaan sistem tanam paksa. Rakyat wajib menyediakan seperlima lahan garapannya untuk ditanami tanaman wajib (tanaman berkualitas ekspor). Lahan yang disediakan untuk tanaman wajib dibebaskan dari pembayaran pajak tanah. Hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Kelebihan hasil panen dibayarkan kembali kepada rakyat. Tenaga dan waktu yang diperlukan untuk menggarap tanaman wajib tidak boleh melebihi tenaga dan waktu yang diperlukan untuk menanam padi. Mereka yang tidak memiliki tanah wajib bekerja selama 66 hari setahun di perkebunan milik pemerintah. Penggarapan tanaman wajib di bawah pengawasan langsung penguasa pribumi. Pegawai-pegawai Belanda mengawasi jalannya penggarapan dan pengangkutan. Dengan demikian, kebijakan tanam paksa adalah kebijakan Belanda yang mewajibkan rakyat Indonesia menyisihkan 1/5 lahannya untuk tanaman tanaman wajib ditanam untuk Belanda yang nantinya diserahkan kepada Belanda.

Kebijakan tanam paksa adalah kebijakan Belanda yang mewajibkan rakyat Indonesia menyisihkan 1/5 lahannya untuk tanaman tanaman wajib ditanam untuk Belanda yang nantinya diserahkan kepada Belanda. Tanaman itu adalah tanaman ekspor seperti rempah-rempah, kopi, teh, dan kina. Kebijakan ini dicetuskan oleh Van den Bosch pada tahun 1830. Tujuan dari kebijakan ini adalah mengisi kembali kas kosong Belanda yang mana dana negara sudah terkuras karena membayar hutang-hutang VOC dan membayar biaya perang saat melawan Diponegoro serta membayar ganti rugi perang saat kalah perang di Eropa. Dalam perjalannya, kebijakan ini diselewengkan dengan rakyat tidak mengerjakan 1/5 lahan untuk Belanda, melainkan semuanya untuk Belanda.

Berikut ini adalah kebijakan dalam pelaksanaan sistem tanam paksa.

  1. Rakyat wajib menyediakan seperlima lahan garapannya untuk ditanami tanaman wajib (tanaman berkualitas ekspor).
  2. Lahan yang disediakan untuk tanaman wajib dibebaskan dari pembayaran pajak tanah.
  3. Hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Kelebihan hasil panen dibayarkan kembali kepada rakyat.
  4. Tenaga dan waktu yang diperlukan untuk menggarap tanaman wajib tidak boleh melebihi tenaga dan waktu yang diperlukan untuk menanam padi.
  5. Mereka yang tidak memiliki tanah wajib bekerja selama 66 hari setahun di perkebunan milik pemerintah.
  6. Penggarapan tanaman wajib di bawah pengawasan langsung penguasa pribumi. Pegawai-pegawai Belanda mengawasi jalannya penggarapan dan pengangkutan.

Dengan demikian, kebijakan tanam paksa adalah kebijakan Belanda yang mewajibkan rakyat Indonesia menyisihkan 1/5 lahannya untuk tanaman tanaman wajib ditanam untuk Belanda yang nantinya diserahkan kepada Belanda. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

salsaa

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Aryunda

Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget

Ell

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apakah tanam paksa itu?

6

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia