Iklan

Pertanyaan

Antrean sekelompok orang yang akan menyaksikan sebuah pertunjukan konser musik termasuk jenis kelompok ....

Antrean sekelompok orang yang akan menyaksikan sebuah pertunjukan konser musik termasuk jenis kelompok ....space 

  1. massaspace 

  2. in-groupspace 

  3. publikspace 

  4. kerumunanspace 

  5. paguyubanspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

36

:

17

Klaim

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah opsi D, yaitu kerumunan.

jawaban yang tepat adalah opsi D, yaitu kerumunan.space 

Pembahasan

Soal merupakan contoh dari salah satu jenis kelompok sosial. Kalimat dalam soal tersebut mencerminkan salah satu bentuk kelompok sosial tidak terstruktur, yaitu kerumunan. Kerumunan terjadi apabila sejumlah orang berada di satu tempat karena sesuatu yang menarik perhatian bersama. Kerumunan bukanlah suatu kelompok yang terorganisasi, karena interaksi di dalamnya bersifat spontan dan tidak terduga. Antrean sekelompok orang yang akan menyaksikan sebuah pertunjukan konser musik termasuk contoh dari kerumunan. Jadi jawaban yang tepat adalah opsi D, yaitu kerumunan.

Soal merupakan contoh dari salah satu jenis kelompok sosial. Kalimat dalam soal tersebut mencerminkan salah satu bentuk kelompok sosial tidak terstruktur, yaitu kerumunan.

Kerumunan terjadi apabila sejumlah orang berada di satu tempat karena sesuatu yang menarik perhatian bersama. Kerumunan bukanlah suatu kelompok yang terorganisasi, karena interaksi di dalamnya bersifat spontan dan tidak terduga. Antrean sekelompok orang yang akan menyaksikan sebuah pertunjukan konser musik termasuk contoh dari kerumunan.

Jadi jawaban yang tepat adalah opsi D, yaitu kerumunan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Salman Farris

Pembahasan terpotong Jawaban tidak sesuai Makasih ❤️ Ini yang aku cari! Bantu banget Mudah dimengerti

Nur fadillah

Makasih ❤️

Oktia

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Kerumunan orang yang menghadiri suatu ceramah agama merupakan contoh dari...

15

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia