Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kelompok sosial yang tidak direncanakan dan terbentuk karena memiliki kesadaran akan adanya kesamaan jenis kelamin, kesatuan tempat tinggal, dan sebagainya termasuk dalam bentuk kelompok...

Kelompok sosial yang tidak direncanakan dan terbentuk karena memiliki kesadaran akan adanya kesamaan jenis kelamin, kesatuan tempat tinggal, dan sebagainya termasuk dalam bentuk kelompok...space 

  1. Statistikspace 

  2. Sosietaspace 

  3. Asosiasispace 

  4. Massaspace 

  5. Publikspace 

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kelompok Societa memiliki beberapa cirri-ciri sebagai berikut : Tidak direncanakan Kemungkinan terhimpun dalam suatu wadah tertentu Kemungkinan terjadi interaksi ataupun komunikasi Kemungkinan terjadi kesadaran kelompok Kehadirannya konstan Kelompok sosieta mempunyai kesadaran akan adanya kesamaan jenis, seperti jenis kelamin, warna kulit, kesatuan tempat tinggal . Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat B

Kelompok Societa memiliki beberapa cirri-ciri sebagai berikut :

  1. Tidak direncanakan
  2. Kemungkinan terhimpun dalam suatu wadah tertentu
  3. Kemungkinan terjadi interaksi ataupun komunikasi
  4. Kemungkinan terjadi kesadaran kelompok
  5. Kehadirannya konstan

Kelompok sosieta mempunyai kesadaran akan adanya kesamaan jenis, seperti jenis kelamin, warna kulit, kesatuan tempat tinggal. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat Bspace  undefined   

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

189

Wilda tri Ramadhani

Mudah dimengerti Makasih ❤️

Febi Andrian

Makasih ❤️ Bantu banget

aan

Mudah dimengerti

Agi yahyaya

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kerumunan orang yang menghadiri suatu ceramah agama merupakan contoh dari...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia