Iklan

Pertanyaan

Anda sudah dapat menghitung nilai hambatan yang sesuai agar galvanometer dapat diubah menjadi amperemeter atau voltmeter.Mengapa galvanometer harus diparalel dengan hambatan R agar dapat digunakan sebagai voltmeter.

Anda sudah dapat menghitung nilai hambatan yang sesuai agar galvanometer dapat diubah menjadi amperemeter atau voltmeter. Mengapa galvanometer harus diparalel dengan hambatan R agar dapat digunakan sebagai voltmeter.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

45

:

09

Iklan

F. Afrianto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Voltmeter memiliki skala penuh atau batas ukur maksimum. Tegangan yang diukur terkadang melebihi batas ukur maksimum voltmeter. Untuk mengatasi hal tersebut, batas ukur voltmeter dapat diperbesar dengan menambah hambatan depan yang dipasang secara seri dengan voltmeter tersebut. Pada rangkaian tahanan tinggi, voltmeter bertindak sebagai hambatan shunt, sehingga dapat memperkecil tahanan ekivalen dalam rangkaian tersebut. Hal ini disebabkan oleh sensitivitas yang rendah. Kondisi ini disebut efek pembebanan. Efek pembebanan dapat diperkecil dengan sensitivitas tertinggi atau rangkuman tertinggi. Polaritas yang salah atau terbalik dapat menyebabkan voltmeter menyimpang dan dapat merusak jarum pada voltmeter.

Voltmeter memiliki skala penuh atau batas ukur maksimum. Tegangan yang diukur terkadang melebihi batas ukur maksimum voltmeter. Untuk mengatasi hal tersebut, batas ukur voltmeter dapat diperbesar dengan menambah hambatan depan yang dipasang secara seri dengan voltmeter tersebut. 

Pada rangkaian tahanan tinggi, voltmeter bertindak sebagai hambatan shunt, sehingga dapat memperkecil tahanan ekivalen dalam rangkaian tersebut. Hal ini disebabkan oleh sensitivitas yang rendah. Kondisi ini disebut efek pembebanan. Efek pembebanan dapat diperkecil dengan sensitivitas tertinggi atau rangkuman tertinggi. Polaritas yang salah atau terbalik dapat menyebabkan voltmeter menyimpang dan dapat merusak jarum pada voltmeter.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!