Iklan

Pertanyaan

Perhatikan wacana berikut!

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) membangun tujuh irigasi bagian dari Proyek Strategis Nasional (PSN) untuk mendorong pemulihan ekonomi usai pandemi Covid-19. Sebelumnya, Kementerian PUPR telah membangun banyak bendungan di berbagai daerah. Selanjutnya, Kementerian PUPR akan membangun jaringan irigasi sebagai upaya pengembangan dan pengelolaan saluran irigasi untuk menunjang produktivitas pertanian. Dengan demikian, bendungan yang dibangun dengan biaya besar dapat memberikan manfaat bagi para petani.

Sumber: "Kementerian PUPR Bangun Tujuh Proyek Irigasi Strategis", https://www.jawapos.com/ infrastruktur/31/07/2020/kementerian-pupr-bangun- tujuh-proyek-irigasi-strategis/, diakses 26 Agustus 2020 space space 

Analisislah artikel tersebut kaitannya dengan kesejahteraan petani!

Analisislah artikel tersebut kaitannya dengan kesejahteraan petani! space space 

  1. .... space space 

  2. .... space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

32

:

48

Iklan

A. Coordinator

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bendungan yang dibangun dengan biaya besar dapat memberikan manfaat yang nyata dimana air akan mengalir sampai ke sawah-sawah milik petani. Inidiharapkan dengan meningkatnya produktivitas pertanian dapat mensejahterakan petanijuga dapat membantu pemulihan ekonomi pasca pandemi COVID-19.

bendungan yang dibangun dengan biaya besar dapat memberikan manfaat yang nyata dimana air akan mengalir sampai ke sawah-sawah milik petani. Ini diharapkan dengan meningkatnya produktivitas pertanian dapat mensejahterakan petani juga dapat membantu pemulihan ekonomi pasca pandemi COVID-19. space space 

Pembahasan

Kementerian PUPR telah membangun banyak bendungan di berbagai daerah dan selanjutnya akan diikuti dengan pengembangan dan pengelolaan jaringan irigasi untuk menunjang produktivitas sentra-sentra pertanian.Dengan demikian bendungan yang dibangun dengan biaya besar dapat memberikan manfaat yang nyata dimana air akan mengalir sampai ke sawah-sawah milik petani. Inidiharapkan dengan meningkatnya produktivitas pertanian dapat mensejahterakan petanijuga dapat membantu pemulihan ekonomi pasca pandemi COVID-19.

Kementerian PUPR telah membangun banyak bendungan di berbagai daerah dan selanjutnya akan diikuti dengan pengembangan dan pengelolaan jaringan irigasi untuk menunjang produktivitas sentra-sentra pertanian. Dengan demikian bendungan yang dibangun dengan biaya besar dapat memberikan manfaat yang nyata dimana air akan mengalir sampai ke sawah-sawah milik petani. Ini diharapkan dengan meningkatnya produktivitas pertanian dapat mensejahterakan petani juga dapat membantu pemulihan ekonomi pasca pandemi COVID-19. space space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Yunita Lewedalu

Ini yang aku cari!

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!