Iklan

Pertanyaan

Amati gambar sel tumbuhan berikut ini. Yang berperan sebagai tempat fotosintesis dan respirasi sel adalah . . .

Amati gambar sel tumbuhan berikut ini. Yang berperan sebagai tempat fotosintesis dan respirasi sel adalah . . .  


Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

18

:

11

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

organel yang berperan sebagai tempat fotosintesis dan respirasi sel secara berturut-turut adalah kloroplas dan mitokondria.

organel yang berperan sebagai tempat fotosintesis dan respirasi sel secara berturut-turut adalah kloroplas dan mitokondria.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Nukleus (inti sel) berfungsi mengatur segala aktivitas yang terjadi dalam sel. Pada tumbuhan, vakuola berukuran sangat besar dan umumnya termodifikasi sehingga berisi alkaloid, pigmen anthosianin, tempat penimbunan sisa metabolisme, ataupun tempat penyimpanan zat makanan. Mitokondria berfungsi sebagai tempat respirasi aerob. Plastida terbagi atas tiga macam, yaitu : Leukoplas , merupakan plastida yang tidak berwarna yang dapat membentuk dan menyimpan butir-butir zat tepung. Kromoplas , merupakan plastida yang memiliki pigmen-pigmenmelanin (hitam), likopin (merah), xantophil (kuning), karoten (jingga), fikosianin (biru), atau fikoeritrin (coklat),dan memberikan warna pada mahkota bunga atau warna pada alga . Kloroplas ,merupakan plastida berwarna hijau, berfungsi dalam fotosintes. Sehingga, organel yang berperan sebagai tempat fotosintesis dan respirasi sel secara berturut-turut adalah kloroplas dan mitokondria.

Nukleus (inti sel) berfungsi mengatur segala aktivitas yang terjadi dalam sel.  

Pada tumbuhan, vakuola berukuran sangat besar dan umumnya termodifikasi sehingga berisi alkaloid, pigmen anthosianin, tempat penimbunan sisa metabolisme, ataupun tempat penyimpanan zat makanan.  

Mitokondria berfungsi sebagai tempat respirasi aerob.  

Plastida terbagi atas tiga macam, yaitu :  

 

  1. Leukoplas, merupakan plastida yang tidak berwarna yang dapat membentuk dan menyimpan butir-butir zat tepung.  
  2. Kromoplas, merupakan plastida yang memiliki pigmen-pigmen melanin (hitam), likopin (merah), xantophil (kuning), karoten (jingga), fikosianin (biru), atau fikoeritrin (coklat), dan memberikan warna pada mahkota bunga atau warna pada alga.  
  3. Kloroplas, merupakan plastida berwarna hijau, berfungsi dalam fotosintes.  


Sehingga, organel yang berperan sebagai tempat fotosintesis dan respirasi sel secara berturut-turut adalah kloroplas dan mitokondria.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!