Iklan

Pertanyaan

Alumunium merupakan unsur yang bersifat logam dan terletak pada periode ke – 3 bersama dengan unsur Na, Mg, Si, P, S, Cl, dan Ar. Apabila berikatan dengan unsur Cl, maka akan membentuk senyawa AlCl 3 dan jenis ikatannya adalah ionik. Logam alumunium dibuat dengan proses Hall – Herault. Persamaan reaksi pembuatan logam alumunium tersebut, sebagai berikut: Al 2 O 3 (l) → 2Al 3+ (aq) + 3O 2- (aq) Katoda: 2Al 3+ (aq) + 6e - 2Al (l) Anoda: 3O 2- (aq) 2 3 ​ O 2 (g) +6e - Reaksi sel: Al 2 O 3 (l) 2Al (l) + O 2 (g) Sifat unsur alumunium yang dihasilkan dari reaksi di atas adalah….

Alumunium merupakan unsur yang bersifat logam dan terletak pada periode ke – 3 bersama dengan unsur Na, Mg, Si, P, S, Cl, dan Ar. Apabila berikatan dengan unsur Cl, maka akan membentuk senyawa AlCl3 dan jenis ikatannya adalah ionik. Logam alumunium dibuat dengan proses Hall – Herault. Persamaan reaksi pembuatan logam alumunium tersebut, sebagai berikut:

Al2O3 (l) 2Al3+ (aq) + 3O2- (aq)

Katoda:  2Al3+ (aq) + 6e-  rightwards arrow2Al (l)

Anoda: 3O2- (aq) rightwards arrow O2 (g) + 6e-

Reaksi sel: Al2O3 (l) rightwards arrow2Al (l) + begin mathsize 12px style 3 over 2 end style O2 (g) 

Sifat unsur alumunium yang dihasilkan dari reaksi di atas adalah….                                                 

  1. mudah berkarat

  2. membentuk oksida amfoter

  3. konduktor listrik yang buruk

  4. oksidanya bersifat asam

  5. membentuk molekul diatomik

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

12

:

31

Klaim

Iklan

N. Puji

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sifat – sifat unsur alumunium antara lain: tahan karat karena membentuk lapisan oksida Al 2 O 3 yang menutupi permukaan alumunium ringan karena massa jenisnya rendah (2,7 gram/cm 3 ) oksidanya bersifat amfoter, karena alumunium dapat bereaksi dengan asam dan basa reaksi dengan asam: Al 2 O 3 + 6HCl 2AlCl 3 +3H 2 O reaksi dengan basa: Al 2 O 3 + 2NaOH 2NaAlO 2 +H 2 O

Sifat – sifat unsur alumunium antara lain:

  1. tahan karat karena membentuk lapisan oksida Al2O3 yang menutupi permukaan alumunium
  2. ringan karena massa jenisnya rendah (2,7 gram/cm3)
  3. oksidanya bersifat amfoter, karena alumunium dapat bereaksi dengan asam dan basa

           reaksi dengan asam: Al2O3 + 6HCl rightwards arrow2AlCl3 + 3H2O

           reaksi dengan basa: Al2O3 + 2NaOH rightwards arrow2NaAlO2 + H2O
      

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Khoirul Anam

B

Iklan

Pertanyaan serupa

X, Y, dan Z terletak pada periode yang sama dalam sistem periodik unsur. Unsur – unsur yang berada pada periode yang sama tidakmemiliki kemiripan sifat. Misalnya, setiap periode dapat ditemukan unsur ...

75

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia