Iklan

Pertanyaan

Akulturasi dalam kebudayaan lokal dengan Islam ditunjukkan dengan ...

Akulturasi dalam kebudayaan lokal dengan Islam ditunjukkan dengan ...

  1. terciptanya aksara Arab Pegon dengan memodifikasi beberapa huruf Arab yang disesuaikan dengan pelafalan bahasa Jawa.

  2. prasasti yang ditemukan di Jawa sebagian besar menggunakan aksara Arab.

  3. raja-raja Mataram menggunakan nama-nama seperti di Jazirah Arab.

  4. tidak digunakannya lagi aksara Jawa sejak kesultanan Demak berdiri.

  5. berkembangnya budaya bersyair dan berpantun.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

07

:

08

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Akulturasi merupakan suatu proses perpaduan antara kebudayaann asing dengan kebudayaan lokaltanpa menghilangkan identitas kebudayaan itu sendiri. Dalam pristiwa akulturasi Islam dengan kebudayaan lokal di Indonesia, masuknya Islam ke Pulau Jawa memunculkan terjadinya proses islamisasi melalui Arab pegon. Pegon merupakan tulisan berbahasa Jawa menggunakan aksara Arab atau huruf hijaiyah . Sehingga adanya modifikasi beberapa huruf Arab yang disesuaikan dengan pelafalan bahasa Jawa. Naskah pegon tertua di Jawa ditemukan dengan berangka tahun 1347 Masehi yang menunjukkan naskah dibuat pada masa Kerajaan Majapahit. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Akulturasi merupakan suatu proses perpaduan antara kebudayaann asing dengan kebudayaan lokal tanpa menghilangkan identitas kebudayaan itu sendiri. Dalam pristiwa akulturasi Islam dengan kebudayaan lokal di Indonesia, masuknya Islam ke Pulau Jawa memunculkan terjadinya proses islamisasi melalui Arab pegon. Pegon merupakan tulisan berbahasa Jawa menggunakan aksara Arab atau huruf hijaiyah. Sehingga adanya modifikasi beberapa huruf Arab yang disesuaikan dengan pelafalan bahasa Jawa. Naskah pegon tertua di Jawa ditemukan dengan berangka tahun 1347 Masehi yang menunjukkan naskah dibuat pada masa Kerajaan Majapahit.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Jonathan Panjaitan

Makasih ❤️

Riyani Awalliyah

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Banyaknya peninggalan sejarah Islam yang masih memasukan unsur Hindu dan lokal, membuktikan bahwa ...

35

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia