Aku sendiri tidak mampu merumuskan, apakah kalah atau menang sebagaimana istriku juga tidak menimbulkan kesan, bahwa dia menang atau kalah dalam peperangan yang disulut dalam rumah tangganya, rumah tanggaku, rumah tangga kami. Aku pasrah. Dan kepasrahanku memang tidak lanjut dari penerimaanku terhadap takdir. Biarpun tidak mutlak demikian, akan tetapi aku belum menemukan jalan kecuali pasrah. Aku pasrah menerima keadaan, biarpun aku belum ingin berhenti menghadang dan menantang nasib.
(Aku, Keluargaku, Tetanggaku, Darman Munir)
Watak tokoh aku dalam kutipan tersebut adalah ....
penakut
mengalah
sabar
berani
teliti
H. Utami
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi
Watak tokoh aku yang mengalah tampak pada kutipan Aku pasrah. Dari kepsrahanku memang tindak lanjut dari penerimaanku terhadap takdir. Dari teks di atas terlihat bahwa tokoh aku memiliki watak yang sabar. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.
144
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia