Iklan

Pertanyaan

Ada berapa bilangan bulat prima atau genap antara 1 sampai 100 (inklusif) yang tidak dapat dibagi 5 ?

Ada berapa bilangan bulat prima atau genap antara sampai (inklusif) yang tidak dapat dibagi ?space 

  1. 63 

  2. 64 

  3. 65 

  4. 66 

  5. 67 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

29

:

22

Klaim

Iklan

B. Hary

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalahA.

jawaban yang tepat adalah A.spacespace 

Pembahasan

Kata inklusif pada soal menyatakan bahwa bilangan dan bilangan termasuk dalam perhitungan. Bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari yang hanya bisa dibagi oleh dan bilangan itu sendiri. Dengan demikian, bilangan prima antara sampai (inklusif) adalah sebagai berikut. Jumlah bilangan prima antara sampai (inklusif) adalah bilangan. Bilangan genap adalah bilangan bulatyang merupakan kelipatan . Dengan demikian,bilangan genap antara sampai (inklusif) adalah yang berjumlah bilangan. Daribilangan antara sampai (inkulsif), terdapat satubilangan yang merupakan bilangan prima dan juga bilangan genap sekaligus, yaitu bilangan .Dengan demikian, karenabilangan tidak dihitung dua kali,banyak bilangan prima atau genap antara sampai (inkulsif) adalah bilangan. Dari bilangan bulat prima atau genapantara sampai (inkulsif), terdapat bilangan yang dapat dibagi , yaitu , sehingga sisanya merupakan bilangan yang tidak dapat dibagi yang berjumlah bilangan. Jadi, banyak bilanganbilangan bulat prima atau genap antara sampai (inklusif) yang tidak dapat dibagi adalah bilangan. Jadi, jawaban yang tepatadalahA.

Kata inklusif pada soal menyatakan bahwa bilangan 1 dan bilangan 100 termasuk dalam perhitungan.

Bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari 1 yang hanya bisa dibagi oleh 1 dan bilangan itu sendiri. Dengan demikian, bilangan prima antara  1 sampai 100 (inklusif) adalah sebagai berikut.

2 comma space 3 comma space 5 comma space 7 comma space 11 comma 13 comma space 17 comma space 19 comma space 23 comma space 29 comma 31 comma space 37 comma space 41 comma space 43 comma space 47 comma 53 comma space 59 comma space 61 comma space 67 comma space 71 comma 73 comma space 79 comma space 83 comma space 89 comma space 97.

Jumlah bilangan prima antara 1 sampai 100 (inklusif) adalah 25 bilangan.

Bilangan genap adalah bilangan bulat yang merupakan kelipatan 2. Dengan demikian, bilangan genap antara 1 sampai 100 (inklusif) adalah 

 2 comma space 4 comma space 6 comma space 8 comma space 10 comma space 12 comma space 14 comma space 16 comma space 18 comma space 20 comma 22 comma space 24 comma space 26 comma space 28 comma space 30 comma space 32 comma space 34 comma space 36 comma space 38 comma space 40 comma 42 comma space 44 comma space 46 comma space 48 comma space 50 comma space 52 comma space 54 comma space 56 comma space 58 comma space 60 comma 62 comma space 64 comma space 66 comma space 68 comma space 70 comma space 72 comma space 74 comma space 76 comma space 78 comma space 80 82 comma space 84 comma space 86 comma space 88 comma space 90 comma space 92 comma space 94 comma space 96 comma space 98 comma space 100

yang berjumlah 50 bilangan.

Dari bilangan antara 1 sampai 100 (inkulsif), terdapat satu bilangan yang merupakan bilangan prima dan juga bilangan genap sekaligus, yaitu bilangan 2. Dengan demikian, karena bilangan 2 tidak dihitung dua kali, banyak bilangan prima atau genap antara 1 sampai 100 (inkulsif) adalah 25 plus 50 minus 1 equals 74 bilangan. 

Dari 74 bilangan bulat prima atau genap antara 1 sampai 100 (inkulsif), terdapat 11 bilangan yang dapat dibagi 5, yaitu begin mathsize 12px style 5 comma space 10 comma space 20 comma space 30 comma space 40 comma space 50 comma space 60 comma space 70 comma space 80 comma space 90 comma space 100 end style, sehingga sisanya merupakan bilangan yang tidak dapat dibagi 5 yang berjumlah 74 minus 11 equals 63 bilangan.

Jadi, banyak bilangan bilangan bulat prima atau genap antara 1 sampai 100 (inklusif) yang tidak dapat dibagi 5 adalah 63 bilangan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.spacespace 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Bilangan prima yang terkecil adalah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia