R N
26 Agustus 2022 01:49
Iklan
R N
26 Agustus 2022 01:49
Pertanyaan
3
1
Iklan
N. Dwi
Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia
03 Oktober 2022 10:17
Jawaban yang benar adalah A.
Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan berikut.
Paragraf adalah susunan beberapa kalimat dalam sebuah karangan dengan satu ide pokok atau gagasan utama sebagai inti pembahasannya. Kalimat dalam paragraf harus memiliki kepaduan dalam penyusunannya. Kepaduan adalah salah satu unsur kalimat yang harus saling berhubungan satu sama lain. Hubungan antarkalimat tersebut harus memiliki pembahasan yang sama dengan inti pembahasannya.
Cara menyusun kalimat menjadi paragraf padu adalah sebagai berikut.
1. Bacalah setiap kalimat dengan saksama.
2. Tentukan topik yang sedang dibahas.
3. Tentukan kalimat utama sebagai kalimat inti pembahasaan.
4. Susunlah kalimat penjelas sesuai dengan kalimat utamanya.
Berdasarkan penjelasan, urutan yang tepat agar kalimat tersebut menjadi kalimat yang baik adalah (3)-(4)-(1)–(2)-(5). Berikut adalah susunan yang benar.
3. Baru-baru ini Direktur Utama Papan Sejahtera, Yunia Trimmer berkunjung ke Kantor Pusat pengembangan BIPA.
4. Kedatangannya disambut oleh Direktur BIPA dan beberapa stafnya.
2. Dalam kunjung ini Trimmer menyerahkan bantuan 13 juta rupiah.
1. Bantuan itu dimaksudkan untuk pengembangan di bidang lingkungan.
5. Dalam mengembangkan programnya. Pusat pengembangan BIPA memperoleh bantuan dari berbagai pihak.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
Roboguru Plus
Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!