Eloise B
30 Juli 2022 11:29
Iklan
Eloise B
30 Juli 2022 11:29
Pertanyaan
2
1
Iklan
R. Aditya
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang
26 Oktober 2022 02:08
Jawaban yang benar adalah "Seorang pun tidak ada yang bisa menghindar dari pengawasannya."
Yuk simak pembahasan berikut. Kalimat efektif merupakan kalimat yang dapat mengungkapkan gagasan sesuai dengan harapan penulis dan pembaca. Suatu kalimat dapat dikatakan efektif apabila pembaca dapat menyampaikan kembali gagasan, pesan, perasaan, ataupun pemberitahuan sebagaimana yang dimaksud oleh penulis.
Syarat kalimat efektif:
1. Sesuai PUEBI.
2. Logis.
3. Tidak ambigu.
4. Hemat kata.
5. Memiliki ketegasan topik.
Ciri-ciri kalimat efektif adalah adanya kesepadanan, kesejajaran, ketegasan, kecermatan, kehematan, kepaduan, dan kelogisan. Pada soal "Seorang pun tidak ada yang bisa menghindar daripada pengawasannya." bukan merupakan kalimat efektif. Hal ini karena penggunaan kata "daripada" yang tidak tepat. Selain itu, konstruksi kalimat juga perlu diperbaiki. Oleh karena itu, kalimat pada soal menjadi kalimat efektif apabila diubah menjadi "Seorang pun tidak ada yang bisa menghindar dari pengawasannya".
Jadi, kalimat efektifnya adalah "Seorang pun tidak ada yang bisa menghindar dari pengawasannya."
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!