Arimbi P
29 April 2024 01:53
Iklan
Arimbi P
29 April 2024 01:53
Pertanyaan
Tolong bantu jawab
7
2
Iklan
Nanda R
Community
29 April 2024 04:10
jawabannya adalah B.
Penggunaan pestisida secara terus-menerus dapat menyebabkan peristiwa eutrofikasi. Hal ini terjadi ketika pestisida mencemari air dan tanah, kemudian masuk ke dalam sistem air seperti sungai dan danau. Pestisida yang masuk ke dalam air dapat merusak ekosistem air dengan menyebabkan pertumbuhan alga yang berlebihan. Alga yang berlebihan ini menghabiskan oksigen di dalam air saat mati dan membusukkan diri, yang pada gilirannya mengurangi kadar oksigen di dalam air, menyebabkan kematian ikan dan organisme air lainnya.
· 5.0 (1)
Iklan
Navniaaa N
29 April 2024 07:24
B. terjadinya euotrofikasi
Secara tidak sengaja, pestisida dapat meracuni manusia atau hewan ternak melalui mulut, kulit, dan pernafasan. Sering tanpa disadari bahan kimia beracun tersebut masuk ke dalam tubuh seseorang tanpa menimbulkan rasa sakit yang mendadak dan mengakibatkan keracunan kronis.
Eutrofikasi dapat terjadi karena aktivitas manusia yang menggunakan pupuk fosfat dan nitrat secara sembarangan dan memicu pertumbuhan tanaman air hingga menutupi seluruh permukaan air. Selain itu, eutrofikasi juga dapat berasal dari pembuangan limbah industri atau rumah tangga.
Eutrofikasi umumnya dapat terjadi karena berbagai penyebab, termasuk karena ulah manusia maupun proses alamiah yang terjadi dari perairan itu sendiri. Namun, salah satu penyebab yang sering terjadi adalah karena aktivitas manusia berupa pembuangan limbah industri yang mencemari perairan di sekitarnya.
Elemen-elemen seperti nitrogen, fosfor, silikon, potasium, dan kalsium juga dianggap menjadi elemen utama yang menyebabkan pertumbuhan tidak terkontrol dari tumbuhan air atau dikenal dengan istilah blooming.
Contoh eutrofikasi juga bisa ditemui di perairan Pantai Ancol, di mana saat ini mulai terdapat berbagai macam tumbuhan air, seperti eceng gondok yang menutupi permukaan air. Akibatnya, kualitas air di perairan menjadi menurun. Selain itu, eutrofikasi juga bisa menyebabkan konsentrasi oksigen larut dan mengganggu ekosistem makhluk hidup, seperti ikan dan spesies lainnya.
dampak lain euotrofikasi:
Zat organik yang tumbuh di perairan yang telah tercemar karena proses eutrofikasi akan membentuk senyawa kimia kompleks yang menyebabkan kualitas air menurun. Sehingga, hal ini dapat menimbulkan bau tidak sedap pada perairan. Selain itu, zat-zat tersebut juga dapat mempercepat korosi dan menghambat laju aliran air.
Nah, itulah penjelasan mengenai arti eutrofikasi adalah, asal-usul penyebab, dan dampaknya bagi perairan. Semoga informasi ini bermanfaat!
· 5.0 (1)
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!