Leni A

22 Februari 2022 11:47

Iklan

Leni A

22 Februari 2022 11:47

Pertanyaan

sebuah perusahaan makanan memproduksi dengan biaya variabel sebesarRp. 2.000/ perbungkus dan boaya tetap sebesar Rp.60.000.000. Jika penjualan sosis/jumlah produksinya sebesar 20.000 bungkus,maka tentukan lah harga pokok produksi sosis dan harga jual produk tersebut apabila keuntungan yang ingin di peroleh sebesar 20%

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

45

:

19

Klaim

4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Haryadhi

23 Februari 2022 08:00

Jawaban terverifikasi

Hai Leni, terima kasih sudah bertanya. Kaka bantu jawab ya Jawaban : Harga pokok produksi sosis adalah Rp 5.000/bungkus dan harga jual produk tersebut apabila keuntungan yang ingin diperoleh sebesar 20% adalah Rp 6.000/bungkus ------------------- Pembahasan : ------------------- - Harga Pokok Produksi (HPP) HPP = BV + BT Keterangan : BV = Biaya Variabel BT = Biaya Tetap HPP = BV + BT HPP = Rp 2.000 + (Rp 60.000.000/20.000) HPP = Rp 2.000 + Rp 3.000 HPP = Rp 5.000/bungkus - Harga Jual Produk (HJP) HJP = HPP + U(HPP) HJP = Rp 5.000 + 20%(Rp 5.000) HJP = Rp 5.000 + Rp 1.000 HJP = Rp 6.000/bungkus Jadi, harga pokok produksi sosis dan harga jual produk tersebut apabila keuntungan yang ingin diperoleh sebesar 20% adalah Rp 5.000/bungkus dan Rp 6.000/bungkus. Semoga penjelasan di atas dapat dipahami ya. Semangat belajar ๐Ÿ’ช๐Ÿ˜Š


Kadek A

11 April 2022 02:46

KEREN SANGAT MEMBANTU DI KELAS

Iklan

Solehudin A

24 Agustus 2024 10:52

jika penjualan sosis sebesar 20.000 bks. tentukan gpp sosis tersebut.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

35. Salah satu tujuan promosi diantaranya... A Membuat pemilik usaha menjadi terkenal B. Memperbanyak reseller C. Untuk menyebarkan informasi produk kepada masyarakat D. Untuk mengetahui konsumen E. Untuk mengetahui pesaing

20

0.0

Jawaban terverifikasi