Icel I
04 Juni 2024 11:31
Iklan
Icel I
04 Juni 2024 11:31
Pertanyaan
sebuah kerikil memiliki berat 30 N dan ketika ditimbang di dalam air beratnya hanya 17 N gaya keatas yang menekan benda tersebut adalah
2
1
Iklan
Nazla F
30 Juni 2024 10:47
Rumus yang digunakan :
Fa = Wu - Wf
Penjelasan :
Fa = Gaya apung
Wu = Berat benda di udara
Wf = Berat benda saat terendam di fluida
Diketahui :
Wu = 30N
Wf = 17N
Ditanyakan :
Fa
Jawaban :
Menggunakan rumus gaya apung :
Fa = Wu - Wf
Fa = 30N - 17N
Fa = 13N
Kesimpulan :
Gaya yang menekan benda ke atas (gaya apung) adalah 13N.
· 5.0 (2)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!