Laras S

08 September 2020 11:17

Iklan

Laras S

08 September 2020 11:17

Pertanyaan

sebanyak 34g zat elektrolit biner (Mr=170 g mol^-1) dilarutkan dalam 180 gram air. jika pada suhu 20°C tekanan uap air murni adalah 22,5 mmHg dan tekanan uap jenuh larutan adalah 21,76 mmHg,derajat ionisasi zat elektrolit tersebut adalah...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

14

:

41

Klaim

22

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Nurul

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

31 Desember 2021 04:06

Jawaban terverifikasi

Hai Laras! Jawabannya adalah 70%. Zat elektrolit biner artinya zat yang di dalam air akan terurai menjadi 2 jenis ion. Banyaknya zat elektrolit yang berubah menjadi ion-ion ditunjukkan dengan nilai derajat ionisasinya. Derajat ionisasi dapat dicari dari rumus faktor Van't Hoff. i = [1 + (n-1) α] dimana, i = faktor Van't Hoff n = jumlah ion α = derajat ionisasi P = Xp x P৹ dimana, P = tekanan uap jenuh larutan P৹ = tekanan uap pelarut murni Xp = fraksi mol pelarut Penjelasan mengenai perhitungan mencari derajat ionisasi zat elektrolit tersebut dapat dilihat pada gambar terlampir ya.

alt

Iklan

Gustriyani D

23 Oktober 2020 01:41

n zat elektrolit = 34 g/ 170 g. mol^-1 = 0.2 n air = 180 g/ 18 g. mol^-1 = 10 mol X ter = nt/nt + np = 0.2/ 0.2 + 10 = 0.0196 Delta P = Xter. Po. i 0.74 = 0.0196 x 22.5 x i i = 1.68 i = 1 + (n-1) x α 1.67 = 1 + (2-1) α α = 0.67


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan perbedaan inner orbital oktahedral kompleks dalam [co³+(nh3)6]³+ dan outer orbital oktahedral kompleks dalam [co³+f6]³- berdasarkan teori ikatan valensi

8

0.0

Jawaban terverifikasi