Diana M

06 Januari 2022 01:21

Iklan

Diana M

06 Januari 2022 01:21

Pertanyaan

Salah satu syarat menjadi wirausahawan yang baik dan sukses adalah.... a. Berpikir luas b. Berpikir baik c. Berpikir sederhana d. Berpikir sempit e. Bersifat konsumtif

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

47

:

20

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Haryadhi

06 Januari 2022 03:36

Jawaban terverifikasi

Hai Diana, terima kasih sudah bertanya. Kaka bantu jawab ya Jawaban : a. Berpikir luas ------------------- Pembahasan : ------------------- Wirausahawan adalah seseorang yang menjalankan, mengatur, dan berani mengambil resiko bagi pekerjaan yang dijalankannya dalam dunia usaha. Salah satu syarat wirausahawan yang baik dan sukses adalah berpikir luas. Wirausahawan yang baik harus dapat berpikir luas dan luwes sehingga mampu menggabungkan ide-ide dan gagasan yang sudah pernah ada untuk dikembangkan menjadi ide baru. Jadi, salah satu syarat menjadi wirausahawan yang baik dan sukses adalah berpikir luas. Semoga penjelasan di atas dapat dipahami ya. Semangat belajar πŸ’ͺ😊


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

35. Salah satu tujuan promosi diantaranya... A Membuat pemilik usaha menjadi terkenal B. Memperbanyak reseller C. Untuk menyebarkan informasi produk kepada masyarakat D. Untuk mengetahui konsumen E. Untuk mengetahui pesaing

8

0.0

Jawaban terverifikasi