Lulu L
29 Agustus 2022 14:15
Iklan
Lulu L
29 Agustus 2022 14:15
Pertanyaan
1
1
Iklan
R. Mulia
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
11 November 2022 05:20
Jawaban yang benar adalah terdapat dalam paragraf (4).
Berikut ini penjelasannya.
Komplikasi merupakan bagian yang berisi urutan kejadian yang dirangkai berdasarkan urutan sebab-akibat. Bagian ini juga biasanya ditandai dengan munculnya permasalahan atau konflik yang dialami oleh para tokoh hingga mencapai puncak konflik.
Komplikasi (konflik) yang dialami tokoh Midun disebabkan karena sikap Kacak yang selalu mencari masalah dengannya, padahal Midun tidak pernah mengusik Kacak.
Hal ini dapat dilihat dalam paragraf (4), pada kutipan:
Sore itu Midun dan teman-temannya baru selesai mandi di sungai, tak diduga Midun dan teman-temannya melihat seorang wanita yang rupanya Istri Muda Kacak tenggelam di sungai, namun tak seorang pun berani menyelamatkannya karena arus sungai cukup deras, Midun agaknya juga ragu menolong namun karena tak seorang pun ia lihat akan menyelamatkan wanita itu tanpa berpikir panjang Midun segera melompat ke sungai untuk menyelamatkan Istri Kacak, Kacak yang mengetahui kejadian itu segera datang ke sungai untuk menolong istrinya, sesampainya Kacak di Sungai rupa-rupanya Istri Kacak telah diselamatkan oleh Midun, bukannya berterima Kasih Kacak malah Menuduh Midun tidak memilik etika karena menyentuh istri orang lain, Kacak bahkan menyebut Midun ingin berbuat tindakan tidak baik terhadap istrinya, Midun yang tidak terima dengan perkataan Kacak mencoba menjelaskan kejadian itu secara baik-baik namun Kacak tidak mau mendengarkan Midun, Kacak pun menyerang Midun.
Dalam kutipan di atas, tokoh Kacak bersikap tidak ramah atau selalu mencari masalah terhadap Midun, padahal istri Kacak sudah diberi pertolongan oleh Midun.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah terdapat dalam paragraf (4).
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!