R N

25 April 2022 09:12

Iklan

R N

25 April 2022 09:12

Pertanyaan

Puisi Kesaksian: Membaca Isyarat Taufiq Ismail Sastra adalah catatan sebuah kesaksian Jatas satu atau serangkaian peristiwa yang terjadi pada saat dan zaman tertentu: Sebagai sebuah kesaksian, sastra boleh jadi sekadar mencatat segala peristiwa itu tanpa pretensi. Atau, mungkin juga ia mencoba melakukan pemaknaan atas hakikat di balik peristiwa itu. Itulah sebabnya, dari karya sastra, kita (pembaca) kerap menemukan berbagai hal yang baik atat! yang buruk, yang tersirat atau tersurat. Jadi, sebagai catatan sebuah kesaksian, sastra menghasilkan rekaman situasi sosial pada zamannya. Antologi puisi Malu (Aku) Jadi Orang Indonesia karya Tautig Ismail juga memperlihatkan bahwa penyali tidak duduk berpangku tangan dan diam memandangi segala yang terjadi dan menimpa masyarakatnya. Penyair coba memaknainya bagi kehidupan manusia dan coba pula menawarkannya kepada pembaca. Tentu saja tawarannya tidak berupa slogan, pamflet, propaganda, atau dakwah, Yang dilakukan penyair adalah sebuah refleksi, renungan, introspeksi atau bahkan retrospeksi, dan sentuhan yang bersumber dari kata hati menuju kata hati yang lain. Malu Aku Jadi Orang Indonesia merupakan kristalisasi dari kepedihan dan sekaligus kecintaan si Aku pada Indonesia. la menjerit dengan kepedihannya mencermati bangsa dan negerinya. Namun, ia tidak mengingkari dirinya sebagai orang Indonesia. Bandingkanlah pilihan. kata (diksi) yang digunakan Taufig Ismail yang tidak lagi menggunakan kata revolusi Indonesia (larik terakhir bait pertama) dan anak Indonesia (larik terakhir bar! ketiga), tetapi orang Indonesia yang menunjukkan bahwa si Aku lirik kini tidak lagi sebagai anak muda, tetapi warga negara Indonesia yang dihormati tidak hanya di negerinya sendiri, tetapi juga di negeri asing. Berbagai peristiwa yang dilihat dan didengarnya itu, ia olah ke dalam isi kepalanya. Kemudian, ia bicarakan dengan kalbunya, dan akhirnya ia ejawatkan lewat bahasa, lewat kata-kata. Dengan kata lain, penyair coba menyentuh pikiran dan hati nurani pembacanya melalui pengungkapan problem kemanusiaan. la berpikir dan berbicara dari hati nurani untuk menyapa hati nurani pembacanya. Itulah yang dapat kita tangkap dari antologi puisi Taufik Ismail . Akhirnya harus saya akui bahwa puisi-puisi Taufig Ismail tidak hanya sekadar mencatat. Ia menangis, mengutuk, curiga dan cemburu, sedih, sesak napas, geram dan naik darah, tetapi juga mengingatkan dan memberi tandatanda, menawarkan pencerahan. Puisi-puisi itu menawarkan dialog pada diri kita, dan bertanya: bagaimanakah sensitivitas dan suara hati nurani kita? Semuanya kemudian lebur menyatu, mengkristal, membentuk kata dalam larik-larik, merangkaikannya dalam bait-bait, menjelma puisi. Itulah representasi kecintaan seorang Taufig Ismail pada Indonesia. Tentukan informasi-informasi penting yang terdapat dalam teks tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

30

:

53

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Nurrohmah

25 April 2022 17:36

Jawaban terverifikasi

Halo, R N. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru:) Informasi penting yang terdapat dalam teks tersebut adalah antologi puisi Malu (Aku) Jadi Orang Indonesia karya Taufik Ismail yang menggambarkan kepedihan dan sekaligus kecintaan si Aku pada Indonesia. Penyair coba memaknainya bagi kehidupan manusia dan coba pula menawarkannya kepada pembaca. Itulah representasi kecintaan seorang Taufik Ismail pada Indonesia. Cermati pembahasan berikut. Informasi penting adalah suatu informasi yang memberikan gambaran inti terhadap sesuatu yang telah diketahui. Informasi penting dapat ditemukan dalam kalimat penjelas yang menjadi pengembangan dari pikiran utama (ide pokok). Langkah-langkah menentukan informasi dalam paragraf adalah sebagai berikut. 1) Membaca setiap paragraf dengan cara saksama. 2) Memahami makna setiap kalimat yang ada dalam teks/paragraf. 3) Menemukan kalimat utama/pikiran utama pada setiap paragraf. 4) Menandai kata/kalimat yang dianggap sebagai kunci. Apabila dicermati dengan saksama, informasi yang terdapat pada di atas, yaitu antologi puisi Malu (Aku) Jadi Orang Indonesia karya Taufik Ismail yang menggambarkan kepedihan dan sekaligus kecintaan si Aku pada Indonesia. Penyair coba memaknainya bagi kehidupan manusia dan coba pula menawarkannya kepada pembaca. Itulah representasi kecintaan seorang Taufik Ismail pada Indonesia. Hal ini dibuktikan pada pernyataan, "Antologi puisi Malu (Aku) Jadi Orang Indonesia karya Taufik Ismail juga memperlihatkan bahwa penyali tidak duduk berpangku tangan dan diam memandangi segala yang terjadi dan menimpa masyarakatnya. Penyair coba memaknainya bagi kehidupan manusia dan coba pula menawarkannya kepada pembaca." Dengan demikian, informasi yang terdapat pada di atas, yaitu antologi puisi Malu (Aku) Jadi Orang Indonesia karya Taufik Ismail yang menggambarkan kepedihan dan sekaligus kecintaan si Aku pada Indonesia. Penyair coba memaknainya bagi kehidupan manusia dan coba pula menawarkannya kepada pembaca. Itulah representasi kecintaan seorang Taufik Ismail pada Indonesia. Semoga dapat membantu, ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Assalamu’alaikum Wr. Wb Yang kami hormati bapak dan ibu serta para hadirirn sekalian yang berbahagia. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan dan karunia-Nya kita bisa berkumpul di sini. Salawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw, karena beliau menyiarkan agama yang haq, yakni agama islam, agama yang diridai oleh Allah swt. Semoga kita sekalian termasuk ke dalam umat-Nya yang diberkahi. Amin ya rabbal alamin. Hadirin sekalian yang berbahagia! Dirasa amat penting sekali jiwa sosial untuk diterapkan di lingkungan keluarga, sanak saudara, bahkan juga di masyarakat luas. Karena dengan jiwa sosial, maka terjalinlah di antara kita saling tolong-menolong, dan kasih sayang. Sehngga orang-orang yang butuh akan pertolongan kita, akan mendapatkan haq-Nya. Perhatikan kalimat berikut! Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan karuniaNya kita bisa berkumpul di sini. Kalimat tersebut termasuk …. A. salam pembuka B. ucapan terima kasih C. pengenalan topik D. tema E. judul

60

0.0

Jawaban terverifikasi