Toni K
28 Maret 2022 16:08
Iklan
Toni K
28 Maret 2022 16:08
Pertanyaan
2
1
Iklan
R. Farikha
02 Oktober 2022 12:06
Jawaban yang tepat adalah E.
Pembahasan:
Gurindam adalah puisi rakyat atau puisi lama yang berasal dari India. Gurindam memiliki ciri-ciri sebagai berikut.
1. Setiap bait terdiri atas 2 larik.
2. Setiap larik terdiri atas 10-14 suku kata.
3. Berima sama (a-a).
4. Setiap bait mempunyai hubungan sebab akibat.
5. Larik pertama merupakan penyebab, masalah, atau persoalannya, sedangkan larik kedua merupakan akibat atau jawabannya.
6. Berisi nasihat dan pedoman hidup.
Pantun kilat atau karmina adalah pantun dua seuntai. Pantun kilat memiliki ciri-ciri sebagai berikut.
1. Setiap bait terdiri atas dua larik.
2. Larik pertama merupakan sampiran dan larik kedua merupakan isi.
3. Pola sajak lurus (a-a).
4. Berisi sindiran atau ungkapan secara langsung.
Dengan demikian, persamaan gurindam dan pantun kilat adalah baris kesatu dan kedua umumnya memiliki suku kata berirama dan berjumlah sama (E).
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!