Putri D

24 Desember 2021 05:50

Iklan

Putri D

24 Desember 2021 05:50

Pertanyaan

Murni menyebut-nyebut sedekah yang sudah dikeluarkan. Tindakan murni tergolong...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

19

:

49


22

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Haryadhi

Master Teacher

31 Desember 2021 10:46

Jawaban terverifikasi

Hai Putri, terima kasih sudah bertanya. Kaka bantu jawab ya Tindakan Murni yang menyebut-nyebut ibadah sedekahnya tergolong riya'. Semoga jawabannya membantu ya. ------------------- Pembahasan : ------------------- Tindakan Murni yang menyebut-nyebut ibadah sedekahnya tergolong riya', sebab ia menginginkan pujian dari manusia. Riya' berasal dari bahasa Arab ra'a-yara-ruyan-wa ru'yatan yang artinya melihat. Menurut istilah riya' adalah memperlihatkan diri kepada orang lain agar keberadaannya baik ucapan, tulisan, sikap, maupun amal perbuatannya diketahui. Riya' juga dapat diartikan sebagai sikap ingin dipuji atau disanjung orang lain atas perbuatan yang telah dilakukan. Riya' ini adalah pertanda ibadah dilakukan dengan tidak ikhlas. Jadi, tindakan Murni yang menyebut-nyebut ibadah sedekahnya tergolong riya'. Semoga penjelasan di atas dapat dipahami ya. Semangat belajar 💪😊


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!