Bastian A

05 Januari 2022 23:26

Iklan

Bastian A

05 Januari 2022 23:26

Pertanyaan

menurut sukaria simulingga yang disebut kegiatan perencanaan produksi adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

17

:

17

Klaim

2

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Haryadhi

06 Januari 2022 04:29

Jawaban terverifikasi

Hai Bastian, terima kasih sudah bertanya. Kaka bantu jawab ya Jawaban : Suatu kegiatan yang berhubngan dengan penentuan produk apa yang diproduksi, berapa banyak produk tersebut diproduksi, serta sumber daya apa yang harus dibutuhkan dalam mendapatkan sebuah produk yang ditentukan. ------------------- Pembahasan : ------------------- Menurut Sukaria Sinulingga yang disebut kegiatan perencanaan produksi adalah suatu kegiatan yang berhubngan dengan penentuan produk apa yang diproduksi, berapa banyak produk tersebut diproduksi, serta sumber daya apa yang harus dibutuhkan dalam mendapatkan sebuah produk yang ditentukan. Prencanaan produksi dapat terdiri dari kegiatan-kegiatan berikut : - Penentuan bauran produk yang diperlukan dan kebutuhan pabrik untuk memenuhi kebutuhan pelanggan. - Menyesuaikan tingkat produksi yang diperlukan dengan sumber daya yang ada. - Menjadwalkan dan memilih pekerjaan aktual yang akan dimulai di fasilitas pabrik. - Menyiapkan dan mengirimkan pesanan produksi ke fasilitas produksi. Jadi, jawabannya seperti yang sudah dipaparkan di atas. Semoga penjelasan di atas dapat dipahami ya. Semangat belajar ๐Ÿ’ช๐Ÿ˜Š


Iklan

Mpi L

10 Oktober 2023 04:11

Peramalan adalah proses untuk memperkirakan berapa kebutuhan di masa datang meliputi, Kecuali


Bool B

18 Oktober 2023 01:33

Fungsi perencanaan produksi adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

35. Salah satu tujuan promosi diantaranya... A Membuat pemilik usaha menjadi terkenal B. Memperbanyak reseller C. Untuk menyebarkan informasi produk kepada masyarakat D. Untuk mengetahui konsumen E. Untuk mengetahui pesaing

6

0.0

Jawaban terverifikasi