Erlyana N

10 Mei 2022 02:37

Iklan

Erlyana N

10 Mei 2022 02:37

Pertanyaan

mengapa seorang pelaku usaha harus tahu pesaingnya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

09

:

12

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Kusumawati

12 Mei 2022 01:39

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah karena untuk mengidentifikasi ancaman, kesempatan, atau permasalan strategis yang muncul akibat persaingan tersebut dan akan mengantarkan sebuah usaha pada perubahan hingga persoalan. Wirausahawan adalah orang yang melakukan aktivitas wirausaha yang dicirikan dengan pandai atau berbakat mengenali produk baru, menentukan cara produksi baru, menyusun manajemen operasi untuk pengadaan produk baru, memasarkannya, serta mengatur permodalan operasinya. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa seorang pelaku usaha harus tahu pesaingnya karena untuk mengidentifikasi ancaman, kesempatan, atau permasalan strategis yang muncul akibat persaingan tersebut dan akan mengantarkan sebuah usaha pada perubahan hingga persoalan.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

35. Salah satu tujuan promosi diantaranya... A Membuat pemilik usaha menjadi terkenal B. Memperbanyak reseller C. Untuk menyebarkan informasi produk kepada masyarakat D. Untuk mengetahui konsumen E. Untuk mengetahui pesaing

6

0.0

Jawaban terverifikasi