Agus T

30 November 2021 02:03

Iklan

Agus T

30 November 2021 02:03

Pertanyaan

Lampu-lampu yang berkilau terasa menusuk-nusuk matanya, sedangkan kebisingan kota menyayat-nyayat hatinya. Samar-samar dia sadari telah kehilangan adiknya: Paijo tercinta!Pak Pong yang malang menatap kota dengan dendam di dalam hati. Jakarta, kesibukannya, Bina Graha, gedung-gedung itu....”. Gaya bahasa yang terdapat dalam penggalan novel di atas .

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

01

:

17

Klaim

6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Vitalianty

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

01 Desember 2021 01:24

Jawaban terverifikasi

Halo, Agus T. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Gaya bahasa yang terdapat dalam penggalan novel di atas adalah gaya bahasa personifikasi. Simak penjelasannya ya. Gaya bahasa atau majas adalah pemakaian ragam bahasa untuk memperoleh efek yang semakin hidup. Terdapat bermacam-macam jenis majas, salah satunya yaitu majas personifikasi. Majas personifikasi adalah gaya bahasa yang menggunakan benda mati seolah-olah hidup seperti makhluk hidup. Dalam penggalan novel di atas, terdapat majas personifikasi yaitu pada kutipan "Lampu-lampu yang berkilau terasa menusuk-nusuk matanya, sedangkan kebisingan kota menyayat-nyayat hatinya." Pada kutipan tersebut, digambarkan bahwa lampu yang merupakan benda mati dapat menusuk-nusuk seperti makhluk hidup. Kemudian, kebisingan kota juga yang merupakan benda mati digambarkan dapat menyayat-nyayat hati seperti makhluk hidup. Berdasarkan penjelasan di atas, gaya bahasa tersebut merupakan gaya bahasa personifikasi. Oleh karena itu, gaya bahasa yang terdapat dalam penggalan novel di atas adalah gaya bahasa personifikasi. Semoga membantu ya.


Iklan

Dian B

06 April 2022 02:15

Satu sebagai seorang adik kandung kadang aku merasa kesal karena berbeda dengannya 2 kakakku adalah seorang kembang desa yang cantik pintar dan santun berbeda denganku yang biasa-biasa aja banyak pemuda yang datang ke rumah hanya untuk sekedar ngobrol dengannya terkadang aku dibanding-bandingkan 6 tetangga sebelah rumah kami misalnya menyapaku dan berkata aduhai cantik nian kakak mu tidak seperti si bungsu ya mendengarnya aku hanya bisa tersenyum kecut permainan softball makna konotasi yang terdapat dalam penggalan cerpen tersebut ditandai dengan kalimat nomor


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Assalamu’alaikum Wr. Wb Yang kami hormati bapak dan ibu serta para hadirirn sekalian yang berbahagia. Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan dan karunia-Nya kita bisa berkumpul di sini. Salawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw, karena beliau menyiarkan agama yang haq, yakni agama islam, agama yang diridai oleh Allah swt. Semoga kita sekalian termasuk ke dalam umat-Nya yang diberkahi. Amin ya rabbal alamin. Hadirin sekalian yang berbahagia! Dirasa amat penting sekali jiwa sosial untuk diterapkan di lingkungan keluarga, sanak saudara, bahkan juga di masyarakat luas. Karena dengan jiwa sosial, maka terjalinlah di antara kita saling tolong-menolong, dan kasih sayang. Sehngga orang-orang yang butuh akan pertolongan kita, akan mendapatkan haq-Nya. Perhatikan kalimat berikut! Puji syukur kita sanjungkan kehadirat Allah swt, karena dengan limpahan karuniaNya kita bisa berkumpul di sini. Kalimat tersebut termasuk …. A. salam pembuka B. ucapan terima kasih C. pengenalan topik D. tema E. judul

60

0.0

Jawaban terverifikasi