Farhan C
26 Agustus 2022 01:48
Iklan
Farhan C
26 Agustus 2022 01:48
Pertanyaan
1
1
Iklan
N. Dwi
05 Oktober 2022 07:29
Jawaban yang benar adalah D.
Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan berikut.
Judul adalah nama sebuah teks yang mewakili secara keseluruhan isi sebuah teks.
Penulisan judul ditulis dengan huruf kapital di setiap awal kata, kecuali kata hubung atau kata depan yang tetap ditulis dengan huruf nonkapital.
Berikut adalah syarat menyusun sebuah judul.
1. Judul mewakili isi secara keseluruhan.
2. Judul tersusun secara singkat, jelas, dan padat.
3. Judul berkaitan dengan inti pembahasan
Berdasarkan penjelasan, judul yang tepat sesuai isi bacaan di atas adalah "Mengenal AIDS". Hal tersebut sesuai dengan topik pembahasan di setiap paragraf.
1. Topik pembahasan paragraf (1) adalah informasi tentang HIV yang dibuktikan dengan kutipan "... HIV adalah virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia."
2. Topik pembahasan paragraf (2) adalah informasi tentang AIDS yang dibuktikan dengan kutipan kalimat "AIDS sendiri adalah gejala penyakit akibat hilang atau menurunnya kekebalan tubuh."
3. Topik pembahasan paragraf (3) adalah pemeriksaan AIDS yang dapat dibuktikan dengan kalimat "Satu-satunya cara untuk memastikan adanya HIV/AIDS adalah pemeriksaan darah di laboratorium."
Dengan demikian, jawaban yang benar adalah D.
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
Roboguru Plus
Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!